Pantai Lembah Putri merupakan pantai yang masih alami dan berhadapan langsung dengan Samudera Hindia. Dalam perjalanan menuju pantainya, Anda akan menemukan sejumlah anak tangga yang akan mengarahkan Anda ke sebuah pendopo di atas bukit. Dari atas pendopo tersebut, Anda akan melihat berbagai pemandangan indah seperti pantai Pangandaran, perkebunan jati dan pulau Nusakambangan... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto pemandangan pantai lembah putri dari atas bukit diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Di area pantai terdapat pula sungai kecil di sekitaran pantai. Sungai yang oleh warga sekitar dinamakan Sungai Modangan tersebut biasa digunakan untuk irigasi ladang-ladang warga. Airnya pun jernih, walaupun tidak begitu segar, namun cukup untuk membersihkan diri setelah puas bermain air di pantai. Sungai yang masih penuh dengan batu-batu sebesar tubuh sapi tersebut bermuara akhir di Pantai Modangan... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto pesona keindahan pantai modangan diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Gili sudak tidak hanya eksotis akan keindahan pulaunya. Tapi panorama bahari bawah laut tidak kalah penting masih sangat asri dengan terumbu karang yang terjaga habitatnya serta ikan-ikan yang bermain ria. Bagi pecinta snorkling ini adalah surga bawah laut yang wajib dihargai keindahan alamnya... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto rumah apung di gili sudak diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Dermaga Bajo Pulo terletak berdekatan dengan perkampungan penduduk. Penduduk aslinya berasal dari Suku Bajo dan Suku Bima, yang sebagian besar bermatapencaharian sebagai nelayan... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto keindahan bajo pulo diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Rute Jika naik transportasi sendiri
Rute 1 Jakarta – Ciawi – Cicurug – Cibadak = 2,5 jam… Kemudian.. Cibadak – Pelabuhan Ratu – Cikembar – Jampang kulon – Surade – Ujung Genteng total perjalanan kurang lebih 8,5 jam
Rute 2. Jakarta – Ciawi – Cicurug – Cibadak – Sukabumi – Jampang Tengah – Jampang Kulon – Surade -Ujung Genteng kurang lebih 7 jam.. Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto suasana-Ujung-Genteng diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
.. Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto sunset yang mengagumkan di pantai talise diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
.. Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto Ombak di Pantai Wane diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Saat ini tempat makan di pantai goa sudah mulai tertata rapi, sehingga terlihat bersih dan teratur. Tempat penjualan ikan bakar pun diberi nama sesuai dengan nama pemilik dari ikan bakar tersebut. Omset yang bisa didapat dari penjualan ikan bakar tersebut bervariasi sesuai dengan jumlah pengunjung dari pantai goa. Harga ikan bakar yang dijajakan pun bermacam-macam sesuai dengan ukuran ikan yang dipesan... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto perairan pantai goa yang indah diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Air di pantai beras basah ini sangat jernih. Para pengunjung dapat melihat berbagai tumbuhan laut dan ikan-ikan kecil dengan mata telanjang. Mercusuar yang terlihat dari kejauhan, menandakan bahwa perjalanan sudah dekat dengan bibir Pantai Beras Basah. Pantai Beras Basah memiliki pasir yang putih. Cocok untuk melepas lelah sambil berwisata menikmati pemandangan alamnya yang masih sangat alami. Pantai yang indah dengan keasrian alamnya... Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto pantai di pulau beras basah diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Wisata.. Read More
Keindahan Jawa Barat : Foto pantai citepus diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat., yang dimasukkan dalam Kategori Jawa Barat.
Artikel Terbaru:
Pantai Wediawu, Malang – JawLokasi Pantai Wediawu adalah sebuah pantai di pesisir selatan yang terletak di tepi Samudera Indonesia masih ...
Kampung Wisata Enggros – JayKampung Wisata Enggros – Indonesia yang kaya akan budaya, bisa menjadi daya tarik ...
Pantai Kuala Parek, Langsa Pantai Kuala Parek – sebuah pantai memang sudah tak asing lagi berada di ...
Pulau Gag, Raja Ampat – Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.