Pantai Kedonganan, Badung – Bali 

Published on July 9, 2014 at 4:54am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : sunset pantai kedonganBali, : semaraknya suasana malam di cafe pantai kedonganBali, : perau - perahu nelayan tradisionalBali, : Cafe - cafe di atas pasir pantai Kedongan

Sunset merupakan fenomena alam yang menyaji keindahan dan nuansa super romantis. Pasangan yang tengah merasakan indahnya berbulan madu atau tengah hangat-hangatnya berpacaran mayoritas tak akan melewatkan momen indah nan menakjubkan hadiah Tuhan ini dikala mereka berkesempatan mengunjungi pantai... Read More

Keelokan Bali : Foto Cafe - cafe di atas pasir pantai Kedongan diatas, adalah hal penting dari berita tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dimasukkan dalam Kategori Bali.

Pantai Candidasa, Karangasem – Bali 

Published on July 4, 2014 at 12:47pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pesona pantai candidasaBali, : fasilitas yang sudah tertata rapi di pantai candi dasaBali, : kehidupan bawah laut pantai candi dasaBali, : hamparan pasir di pesisir pantai candi dasaBali, : hotel rama candidasaBali, : goa lawah sebagai sarang kelelawar

Dikala sunset menjelang, maka akan tampak bulatan matahari yang sangat jelas dan diiringi oleh lembayung senja berwarna merah-redup sehingga menimbulkan keadaan sekitar menjadi remang. Keadaan tersebut, bagi pasangan yang tengah dimadu kasih akan memberikan efek yang lebih mendalam dan tarikan impresinya lebih menyata. Makanya banyak diantara kalangan muda-mudi yang menantikan momen-momen tersebut dengan sepenuh jiwa bahkan bisa sekalian ikrar bahwa mereka akan sehidup-semati. Suasana yang serba romantis tersebut akan menciptakan sejuta perasaan yang sukar dilukiskan secara verbalistik... Read More

Kecantikan Bali : Gambar goa lawah sebagai sarang kelelawar diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Goa, Sumbawa – NTB 

Published on July 8, 2014 at 10:01am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pelepasan anak - anak penyu di pantai goaBali, : perairan pantai goa yang indahBali, : pantai goaBali, : keindahan pantai goaBali, : fasilitas yang ada di pantai goaBali, : panorama pantai goa sumbawa

3. Untuk makan siang, anda tidak perlu khawatir, karena Pantai Goa ini juga merupakan Lokasi wisata kuliner yang ada di Sumbawa, ada berbagai macam warung-warung makan yang menyediakan berbagai macam makanan, mulai dari makanan khas sumbawa, hingga makanan-makanan nusantara lainnya... Read More

Keindahan Bali : Potret panorama pantai goa sumbawa diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Anyer Carita Banten dan Akomodasinya 

Published on October 7, 2012 at 8:39pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai-anyer-caritaBali, : akomodasi-pantai-anyerBali, : pantai-di-anyerBali, : pantai-anyer

Selain kedua hotel tersebut banyak juga terdapat villa maupu cottages yang berada di pantai anyer carita villa di anyer carita juga tidak kalah menarik nya dari kedua hotel tersebut meskipun berkelas melati tetapi untuk fasilitasnya tidak jauh berbeda dari hotel berbintang yang berada di pantai anyer carita... Read More

Keindahan Bali : Potret pantai-anyer diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pulau Ular, Sumbawa – NTB 

Published on December 2, 2014 at 12:59pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Panorama Keindahan Pulau UlarBali, : Ular Penghuni Pulau UlarBali, : imagesBali, : Terumbu Karang Yang Indah Di Pulau UlarBali, : Pulau UlarBali, : Pulau Ular - Wera

Pulau ini hanya memiliki luas kurang lebih 500 meter persegi dengan dikelilingi kawasan perairan yang sangat jernih dan berwarna biru. Anda juga masih bisa melihat dengan jelas daratan Pulau Sumbawa karena jaraknya memang sangat dekat, bahkan anda bisa melihat gagahnya Gunung Sangiang yang berdiri di tengah lautan dengan puncaknya yang selalu berkabut. Pulau ini merupakan pulau dengan tebing-tebing batu yang menjadi rumah bagi para ular... Read More

Keindahan Bali : Potret Pulau Ular - Wera diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Teluk Saleh, Sumbawa – NTB 

Published on December 2, 2014 at 1:52pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pulau dengar kecilBali, : meriam islandBali, : teluk salehBali, : terumbu karang calabai

Mengingat biota laut yang satu ini muncul berdasarkan musim, pemodal asia timur terutama dari China sangat mendominasi melakukan bisnis secara langsung berhubungan dengan para nelayan. Akan tetapi, apakah kehadiran mereka di wilayah Sumbawa menggunakan visa kerja atau visa kunjungan wisata? Atau difasilitasi sponsor lokal? Dan pihak imigrasi yang berwenang untuk melakukan pengawasan terkait dengan keberadaan para pemain asing di bidang biota laut lunak yang satu ini... Read More

Keindahan Bali : Potret terumbu karang calabai diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Badur, Madura – Jawa Timur 

Published on July 4, 2014 at 2:45am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : senset pantai badur, sumenepBali, : keindahan pantai BadurBali, : pantai BadurBali, : pesona pantai BadurBali, : ombak di pantai badurBali, : panorama pantai Badur

Saat sore hari, akan ada beberapa penduduk yang memang bermata pencaharian sebagai nelayan mulai bersiap-siap untuk pergi ke laut, kalau anda merasa tertarik anda bisa ikut pergi mencari ikan selagi diperbolehkan yang punya kapal, atau anda bisa menyewa kapal-kapal penduduk untuk bisa pergi memancing di laut beramai-ramai... Read More

Keindahan Bali : Potret panorama pantai Badur diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Jonggring Saloko, Malang – Jawa Timur 

Published on August 14, 2014 at 3:56pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Pesona Pantai Jonggring SalokoBali, : Pesona Keindahan Alam Pantai Jonggring SalokoBali, : pantai jonggring salokoBali, : Keindahan Perairan di Pantai Jonggring SalokoBali, : Panorama Pantai Jonggring SalokoBali, : Hamparan Pasir Pantai Jonggring Saloko

Satu hal yang unik yang ada di pantai Jonggring Saloko Malang ini, yaitu semburan air laut yang biasa di sebut “ Brosh ” karena memang suara yang di hasilkan oleh semburan itu berbunyi “brooossh”. Semburan air itu terjadi karena hantaman keras dari ombak yang menghantam karang berlubang yang berada di pinggiran pantai, semburan itu bisa mencapai ketinggian 10 meter... Read More

Keindahan Bali : Potret Hamparan Pasir Pantai Jonggring Saloko diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Senggigi Lombok 

Published on October 19, 2009 at 4:51am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai sengigigiBali, : senggigi lombok nightBali, : senggigi sail beachBali, : senggigi beach lombokBali, : pura batu bolongBali, : pasir pantai senggigi

Pantai Senggigi kini mulai dilirik oleh para wisatawan, khususnya wisatawan mancanegara, karena daerahnya yang relatif perawan dan juga informasi yang telah meluas mengenai keberadaannya. Dengan bertambahnya minat dan antusiasme wisatawan ke Pantai Senggigi, pemerintah daerah setempat dan perusahaan sewasta makin giat membangun dan membenahi segala prasarana, agar para wisatawan makin tertarik untuk mengunjungi pantai ini.

Keistimewaan Pantai Senggigi

Mengunjungi Senggigi di Pulau Lombok mungkin perlu dijadikan agenda wisata tersendiri bagi wisatawan yang menyukai keindahan dan kesejukan alam. Bayangkan saja, saat memasuki kawasan pantai, wisatawan dengan segera akan tersapu-lembut oleh semilir angin yang berhembus di sepanjang gugusan pantai di Lombok Barat, Propinsi Nusa Tenggara Barat ini. Suasana segar, nyaman, dan indah seolah menyapa wisatawan di awal kunjungannya. Saat telah berada di pinggir pantai, mata para wisatawan akan disuguhi oleh eksotisme pantai berlatar pesona ombak yang saling berkejaran, pasir putih yang menghampar, dan ribuan binatang kecil yang menyebar di hamparan pasirnya, serta lanskap Gunung Agung di pulau seberangnya (Pulau Bali)... Read More

Keindahan Bali : Potret pasir pantai senggigi diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Pantai Lovina Bali – Lumba Lumba dan Pesona Pantai Utara Bali 

Published on April 20, 2013 at 12:36pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : lovina-beach-baliBali, : lumba-lmba-di-pantai-lovinaBali, : pantai-lovina-baliBali, : lokasi-pantai-lovinaBali, : kapal-untuk-melihat-lumba-lumba-lovina-baliBali, : keindahan-pasir-putih-di-pantai-loccina

Berkat Perjuangan Anak Agung Panji Tisnalah sekarang kita dapat menikmati objek wisata pantai Lovina... Read More

Keindahan Bali : Potret keindahan-pasir-putih-di-pantai-loccina diatas, adalah bagian penting dari blog artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang termasuk dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pantai Sindangkerta, Tasikmala
Negara kepulauan menjadikan Indonesia sangat kaya dengan laut dan pantainya. Ribuan bahkan ratusan ...

Pantai Lalos, Tolitoli –
Secara umum, Tolitoli adalah kabupaten di bibir perairan Laut Sulawesi. Adapun ibu kota ...

Pantai Lawar, Sumbawa –
Pantai Lawar – Sajian wisata alam yang beragam dan berbeda merupakan kekayaan alam ...

Pantai Ujong Blang, Lhokseumaw
Pantai Ujong Blang – Pernahkah anda mendengar nama dari pantai ini ? Ujong ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Derawan Kalimantan Timur – N
Pantai Ama Hami, Bima – NTB
Pantai Kaliantan, Lombok – NTB
Mentawai Si Cantik nan Eksotis
Pantai Gedambaan, Kota Baru – Kalimant
Pulau Datu, Tanah Laut – Kalimantan Se
Pulau umang, Pandeglang – Banten
Pantai Tanjung Taipa, Kendari – Sulawe

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.