Pantai Dan Desa Nepa, Madura – Jawa Timur 

Diposting pada 17 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali & NTB
Bali & NTB , Pantai Dan Desa Nepa, Madura – Jawa Timur : Kumpulan Kera Di Pulau Kera

5. Karena kebanyakkan orang Madura belum bisa berbahasa Indonesia, ada baiknya anda sedikit mengerti kosakata bahasa Madura, atau anda bisa mengajak salah satu rekan anda yang berasa maupun yang mengerti bahasa Madura... Read More

Pantai Yakoba, Jayapura – Papua 

Diposting pada 16 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Papua
Papua , Pantai Yakoba, Jayapura – Papua : pemandangan pantai yakoba

disisi lain adalah perbukitan berumput yang indah.Satu saran saya, jangan berpikiran untuk mandi-mandi di danau ini tanpa pengawasan orang asli sana. Soalnya banyak tanaman air yang dapat menjerat kakimu. Dan saya yakin orang-orang asli Sentani lah yang tau dimana tempat berenang didanau yang tepat dan aman... Read More

Pantai Palabusa, Bau Bau – Sulawesi tenggara 

Diposting pada 16 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Sulawesi Tenggara
Sulawesi Tenggara , Pantai Palabusa, Bau Bau – Sulawesi tenggara : pesona pantai palabusa

Bau-Bau sendiri adalah sebuah kota transit yang terletak di bagian selatan Pulau Buton, Provinsi Sulawesi Tenggara. Kota yang memiliki pelabuhan laut yang cukup luas dan layak untuk menampung berlabuh nya kapal-kapal penumpang besar milik PT. Pelayaran Nasional Indonesia (PT. PELNI) ini juga memiliki sejumlah lokasi-lokasi menarik baik dari aspek keindahan nya maupun dari aspek wawasan dan ilmu pengetahuan nya... Read More

Pantai Pagatan, Banjarmasin – Kalimantan Selatan 

Diposting pada 16 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan , Pantai Pagatan, Banjarmasin – Kalimantan Selatan : eloknya senja di panti Pagatan

Jika mempunyai hobi memancing, maka anda bisa memanjakan hobi memancing di Pantai Pagatan. Ada banyak ikan yang berkeliaran di sekitar lokasi Pantai Pagatan. Wajar saja, karena memang kawasan Pantai Pagatan terkenal sebagai sentra penghasil ikan laut diantara beberapa tempat lainnya yang berada di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu. Jadi jangan lupa bawa peralatan memancing anda ketika ingin berkunjung ke Pantai Pagatan. Tapi jangan khawatir apabila lupa membawa peralatan pancing. Karena di Pantai Pagatan anda bisa menemukan tempat penyewaan alat pancing... Read More

Pantai Namalatu, Ambon – Maluku 

Diposting pada 16 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Maluku
Maluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Keindahan Bawah Laut Di  Pantai Namalutu
Maluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Snorkling Di  Pantai Namalutu (1)Maluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Keindahan Bawah Laut Di  Pantai NamalutuMaluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Namalatu Beach Ambon, MalukuMaluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Salah Satu Fasilitas yang ada di  Pantai NamalutuMaluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : pantai namalatu ambonMaluku , Pantai Namalatu, Ambon – Maluku : Panorama Pantai Namalutu

Disini anda bisa memancing, sekedar beranang, snorkeling maupun diving. Untuk diketahui, Namalatu juga menyajikan keindahan bawah laut. Anda bisa menemukan banyak jenis ikan dengan corak dan warna yang beragam. Air lautnyapun sangat jernih, cocok untuk memotret terumbu karang dan aneka biota laut... Read More

Artikel Terbaru:

Pantai Sereg, Cianjur – Jawa
Pantai Sereg terletak disebelah timur Kecamatan Sindangbarang, Kabupaten Cianjur Selatan sekitar 3km dari ...

Pantai Nipah, Lombok – Nusa
Tak banyak yang mengenal pantai Nipah. Meski begitu pantai ini adalah salah satu ...

Pantai Tiram, Padang Priaman â
Siapa tidak mengenal dengan pantai yang satu ini. Walaupun merupakan pantai yang baru ...

Pantai Sumur Tiga, Sabang R
Permata tanah air seolah tak akan ada habisnya, dari setiap kepulauan menawarkan pesona, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Asu, Nias – Sumatera Utara
Pantai Wai Ipa, Sula – Maluku
Pantai Wisidi Kutanya Gresik – Jaw
Pantai Kasih, Sabang – Aceh
Taman Nasional Bali Barat
Pantai Sumur Tiga, Sabang – Aceh
Palm Beach (Taman Impian Pasir Panjang),
Pantai Tanjung Tinggi, Tanjung Pandan &#

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.