Pantai Medewi,Jembrana – Bali 

Diposting pada 16 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : keindahan Pantai Madewi
Bali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : pemandangan pantai medewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : salah satu resort di Pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Berselancar di Pantai MedewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Sunset di pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : Surfing di pantai MadewiBali , Pantai Medewi,Jembrana – Bali : kepuasan menaklukan ombak pantai Madewi

Tidak seperti pantai lainnya yang kebanyakan berpasir putih, pantai ini memiliki pasir hitam. Panorama keindahan pantai akan semakin terasa tatkala sore menjelang dimana lembayung senja yang begitu memesona akan terlihat. Itulah momen yang ditunggu-tunggu oleh para wisatawan dimana mereka bisa menyaksikan matahari kembali ke peraduannya (sunset). Momen sunset ini akan semakin terasa paripurna dan sempurna tatkala Anda datang kesini disertai dengan kekasih atau orang yang paling dicintai supaya hal yang paling dinantikan tersebut bisa dinikmati bersama. Sungguh keadaan tersebut akan mencipta kenangan dan impresi didalam jiwa yang tak mungkin terlupakan mungkin dalam seumur hidup... Read More

Pantai Ora, Maluku – Ambon 

Diposting pada 12 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Maluku
Maluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : bersantai sambil menikmati pemandangan pantai Ora, Ora beach resort
Maluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : Pantai Ora, Maluku TengahMaluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : snorkling Pantai OraMaluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : nikmatnya berenang di pantai OraMaluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : bersantai sambil menikmati pemandangan pantai Ora, Ora beach resortMaluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : ora beach resortMaluku , Pantai Ora, Maluku – Ambon : panorama Pantai Ora

Hijaunya pepohonan memenuhi seluruh sisi bukit, memastikan Anda terus dapat menikmati udara sejuk dengan semilir angin sepoi-sepoi. Sementara itu, hamparan laut biru nan jernih akan memenuhi pandangan Anda. Laut yang tenang, bahkan tanpa gelombang, terus menggoda Anda untuk segera terjun dan berenang di dalamnya. Pasir putih yang terhampar beberapa ratus meter seakan menyempurnakan kecantikan Pantai Ora, dan menyediakan tempat sempurna untuk ber sun-bathing ria sembari bercengkrama dengan teman, pasangan atau keluarga Anda... Read More

Pantai Mawun, Lombok – NTB 

Diposting pada 12 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Lombok
Lombok , Pantai Mawun, Lombok – NTB : pesoan pantai Mawun

Jiwa petualang dari tour guide (travel) sangat penting dimiliki mengingat medan yang cukup sulit agar perjalanan menjadi menyenangkan. Untuk tarif sewa mobil sekelas APV dikenakan Rp 350.000,- an per hari sudah termasuk bensin dan juga supir (tour guide).... Read More

Pantai indah Masceti, Gianyar – Bali 

Diposting pada 12 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Bali
Bali , Pantai indah Masceti, Gianyar – Bali : Pantai Masceti

Mitos Tentang Pantai Mascheti.. Read More

Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau 

Diposting pada 12 July 2014 - Oleh tanzil - Kategori Kepulauan Riau
Kepulauan Riau , Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau : Banana Boat di Pantai Marina, Batam

Resort di kawasan ini adalah Holiday Inn dan Harris Resort yang merupakan 2 buah Resort yang menerapkan konsep standarisasi hotel berbintang. Di dalam Harris Resort terdapat sebuah fasilitas olahraga seperti arena olahraga air yang hanya di khususkan bagi pengunjung Harris Resort. Beberapa wahana olahraga air yang berada di Harris Resort diantaranya Jet Sky, Banana Boat dan Boat (sejenis kapal berukuran kecil dengan menggunakan mesin) yang disediakan pengelola Resort bagi pengunjung yang ingin berkeliling menjelajahi berbagai pulau-pulau kecil yang terdapat di sekitar Pulau Batam... Read More

Artikel Terbaru:

Pesona Baru Pantai Siung
Terletak di dusun Wates, desa Purwodadi, kecamatan tepus, kabupaten GunungKidul yang berjarak sekitar ...

Pantai Talise, Palu – Sulawe
Pantai Talise, Sulawesi tengah merupakan obyek wisata pantai dengan memiliki panorama alam yang indah ...

Kepulauan Seribu, DKI Jakarta
Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu adalah sebuah kabupaten administrasi di DKI Jakarta. Wilayahnya meliputi gugusan ...

Pantai Pangumbahan Ujung Gente
Pantai Pangumbahan adalah kawasan pantai di Ujung Genteng yang menjadi kawasan cagar alam ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Wetar ( Pulau terluar Indonesia )
pantai Tanjung Karang, Palu – Sulawesi
Pulau Moyo, Sumbawa – NTB
Pantai Kedonganan, Badung – Bali
Pantai Arta Pariaman, Padang – Sum
Pulau Kaja, Palangkaraya – Kalimantan
Pantai Balat, Sumbawa – NTB
Pantai Waijarang, Lembata – NTT

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.