Jika di Objek Wisata Pantai Klayar Pacitan belum terlalu mendapat sentuhan serius untuk memanjakan pengunjung, Objek Wisata Pantai Lagoi Bintan ini justru sebaliknya. Berbagai fasilitas modern seperti hotel, mulai dari kelas melati hingga berbintang, villa, restoran, kios souvenir, kamar mandi, area parkir resmi yang cukup luas, tempat persewaan alat pancing, dan lain-lain, semua tersedia di Objek Wisata Pantai Lagoi Bintan ini... Read More
Pantai Karang Tirta, Tahun 2008, telah dibangun Pintu Gerbang Wisata (Gazebo-4 buah) oleh Pemkab Ciamis melalui Disbudpar. Pantai Karang Tirta juga memilik sedikit hutan yang disebut Leuweung Nusa, di dalamnya terdapat berbagai jenis tanaman yang sudah lama tumbuh dan ada di sana sejak dahulu. Pantai Karang Tirta cocok untuk dikembangkan menjadi tempat kegiatan out bond, hal tersebut didukung oleh wisata alam yang ada disekitarnya, seperti : kolam, sungai, muara, delta, sawah, hutan, dan lainya... Read More
Tidak heran Batu Nona diambil dari sebutan bahasa orang pesisir pantai di Indonesia Timur yg berarti wanita cantik. Batu Nona dipercaya tempat dari Dewi Laut yg sangat cantik sejak jaman dahulu bahkan sejak perang berkecamuk baik dari pihak asing tidak ada yg berani untuk berperang di tempat ini. Bahkan ada cerita siapa yg memulai peperang ditempat ini armada meraka akan hancur, hal ini terbukti dgn bbeberapa kapal dari Portugis dan Spanyol tenggelam secara misterius di tempat ini seperti tertiup angin lalu di hisap oleh laut diikuti dengan munculnya wanita cantik sexy yg hanya memakai kain saja. Maka dari itu tidak heran tempat ini menjadi tempat perlindungan serta tidak ada peperangan di sini... Read More
Arta, sebuah pantai yang berada di Pesisir Barat Sumatera, tepatnya di Nagari Kuranji Hulu Kecamatan Sungai Limau. Kabupaten Padang Pariaman. Di sepanjang pantai ditumbuhi dengan pohon pinus sehingga menjadikan pantai ini sejuk, apalagi kalau sore hari saat angin bertiup sepoi-sepoi menambah kealamian pantai Arta. Nyanyian ombak yang berkejar-kejaran dan lambaian nyiur kelapa membuat pikiran tenang dan hati senang. Sangat mudah untuk menemukan pantai ini, karena berada di jalan raya lintas Padang-Pasaman, maka tidak mengherankan apabila pantai ini sangat ramai dikunjungi oleh wisatawan dari berbagai daerah, terutama pada saat hari-hari tertentu, seperti saat liburan sekolah dan liburan hari besar lainnya... Read More
Selain soal penyu, pantai tersebut memiliki arus yang tenang saat Januari dan Februari. “Jadi seperti danau,” Namun jika angin selatan sedang berhembus, ombak di pantai Bukit Batu tersebut terhitung cukup besar dan ganas... Read More
Artikel Terbaru:
Pantai Pasir Perawan, Pulau PaKabupaten Kepulauan Seribu memiliki banyak pulau yang kini semakin ramai menjadi tempat tujuan ...
Pantai Indah Kalangan, TapanulBagi Anda yang hobbi berwisata bahari, di Sumatera Utara terdapat salah satu kota ...
Pantai Kijing, Pontianak ̵Wisata pantai Kijing sejak lama telah menjadi obyek wisata primadona di Kabupaten Pontianak. Pantai ini menarik wisatawan ...
Pantai Karapyak, Ciamis – JaAda sejumlah objek wisata pantai di Kabupaten Ciamis selain Pantai Pangandaran dan Pantai Batu ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.