Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai GerupukTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : pantai senggigi - lombokTips, : Pantai SegarTips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Mawun

Pantai Kuta terletak di Desa Kuta, Lombok Selatan berjarak 56 km dari kota Mataram. Keindahannya yang khas membuat pantai ini menjadi destinasi paling populer di Lombok. Mempunyai nama yang sama dengan pantai Kuta di Bali namun pantai ini jauh lebih bersih dan tenang. Pasirnya putih pucat, airnya perpaduan gradasi biru dan hijau. Sekeliling pantai dipagari oleh bukit hijau yang indah. Banyak wisatawan yang melakukan snorkling di pantai Kuta untuk melihat keindahan bawah lautnya. Disini Anda juga bisa melihat perayaan ritual budaya Bau Nyale yang digelar antara bulan Februari hingga Maret... Read More

Keindahan Tips : Gambar Pantai Mawun diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Pangumbahan Ujung Genteng, Sukabumi – Jawa Barat 

Published on September 12, 2014 at 4:49pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ribuan tukik yang baru saja menetasTips, : indahnya Pantai PangumbahanTips, : Kawasan Pesisir Pantai PangumbahanTips, : hamparan pasir Pantai PangumbahanTips, : Pesona Pantai PangumbahanTips, : penyu hijau

Proses pengamatan Penyu bertelur ini bisa memakan waktu hingga 2-3 jam khususnya jika kita mau bersabar hingga menyaksikan si Ibu kembali lagi ke laut lepas. Rata-rata sekali bertelur sebanyak 80 – 200 butir, dimulai dari usia 20 – 100 tahun. Saat Penyu siap mengubur telur-telurnya, sirip depannya mengais-ngais pasir dan mengarahkan ke bagian belakang, membuat gundukan kecil diatas lobang, sedangkan bagian sirip kakinya nampak melakukan gerakan-gerakan memadatkan tanah. Sesekali nampak kedua matanya berlinangan air mata, bukan sedang menangis melainkan menjadi perlindungan matanya dari siraman pasir-pasir yang tersembur oleh gerakan sirip-siripnya... Read More

Keindahan Tips : Gambar penyu hijau diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tanjung Aan, Lombok – NTB 

Published on July 25, 2014 at 11:19am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Hamparan pasir putih Pantai Tanjung AanTips, : Pesona Pantai Tanjung AanTips, : Panorama Pantai Tanjung AanTips, : keindahan pesisir Pantai Tanjung AanTips, : Suasana Pantai Tanjung AanTips, : Pantai Tanjung Aan

Penduduk di sini memang sangat kekeh dalam menjual barangnya, apalagi dengan rombongan wisatawan yang menggunakan bus tentu akan selalu “dihantui” mereka di sekitar pantai untuk menjajakan dagangannya dan cukup “memaksa” agar kita membeli dagangannya. Walaupun begitu asalkan kita sopan dalam menolak atau tetap tenang gangguan seperti itu menjadi hal yang bisa dinikmati saja karena pemandangan pantai ini sudah bisa membahagiakan hati pengunjungnya... Read More

Keindahan Tips : Gambar Pantai Tanjung Aan diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Farondi, Raja Ampat – Papua 

Published on September 21, 2014 at 11:37am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Kondisi Perairan Pulau FarondiTips, : Pulau Farondi, PapuaTips, : Terumbu Karang Di Pulau FarondiTips, : Pulau FarondiTips, : Keindahan Bawah Laut Pulau FarondiTips, : Pesona Pulau Farondi

Pulau Farondi ini memang lumayan jauh dari pusat kota waisai, yang merupakan ibukota dari kabupaten Raja Ampat, namun bukan berarti sulit untuk bisa sampai ke Pulau Farondi ini. Sebelumnya, anda harus pergi terlebih dulu ke kota Sorong jika hendak menuju ke kabupaten Raja Ampat, hal ini karena kota Sorong adalah kota transit yang juga merupakan pintu gerbang untuk bisa sampai ke kepulauan Raja Ampat yang eksotis ini... Read More

Keindahan Tips : Gambar Pesona Pulau Farondi diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Baluk Rening, Jembrana – Bali. 

Published on June 28, 2014 at 7:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : panorama Pantai Baluk ReningTips, : pesisir Pantai Baluk ReningTips, : Pantai Baluk Rening yang rindangTips, : Pantai Baluk ReningTips, : suasana senja Pantai Baluk Rening

Wisatawan domestik, terutama yang datang dari Pulau Jawa dengan mengendarai mobil pribadi, bisa berkunjung ke objek wisata Baluk Rening, untuk mencoba khasiat air laut dan mencoba pasirnya yang konon bisa meyembuhkan beberapa penyakit itu. Tentu saja untuk datang kesana, harus pada siang atau pagi hari. Lokasi objek wisata ini, terletak sekitar empat kilometer sebelah selatan jalan utama Denpasar Gilimanuk, tepatnya ke arah selatan dari kilometer 5 sebelah barat kota Negara... Read More

Keindahan Tips : Gambar suasana senja Pantai Baluk Rening diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kupang – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kolam kecil di dalam gua kristalTips, : STALAKTIT - gua kristalTips, : pasir pasir tebal dan batu karang, lopo - lopoTips, : pintu masuk gua kristalTips, : gua kristal - airnya jernih dan tenangTips, : tablolong beach - kupang ntt

Panorama laut, pantai, dan jajaran perahu nelayan dilihat dari pantai berpasir putih sungguh memanjakan mata. Inilah satu dari sejumlah lokasi tujuan wisata pantai yang mulai diminati di daerah itu. Suasana pantai yang sejuk, dan masyarakat sekitar yang ramah cocok bagi anda yang menginginkan ketenangan berwisata. Rugi, jika jalan-jalan ke Kupang tanpa sempat menyambangi Tablolong... Read More

Keindahan Tips : Gambar tablolong beach - kupang ntt diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Pusong, Sangkalan – Aceh 

Published on June 28, 2014 at 6:11pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : suasana senjaTips, : panorama wisata pantai PusongTips, : pantai PusongTips, : sebagian nelayang di pantai pusong

Nama Pusong digunakan karena di Samudera Hindia dengan jarak 1 KM dari bibir pantai tertadapat “Pusong” (Pulau Gosong). Sangkalan adalah nama wilayah kemukiman dimana Pantai itu berada. Selain nama tersebut, pantai ini dikenal juga dengan nama Pantai Bali. Nama pantai Bali sebenarnya bukan nama yang resmi, menurut penduduk setempat banyak menyebutkan karena keindahan pantai tersebut tidak kalahnya dengan keindahan Pantai di Bali... Read More

Keindahan Tips : Gambar sebagian nelayang di pantai pusong diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Seumadu, Lhokseumawe – Aceh 

Published on December 2, 2014 at 1:35pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pulau Seumadu, Batuphat, LhokseumaweTips, : Pulau Seumadu, LhokseumaweTips, : Wisatawan Di Pantai Pulau SeumaduTips, : Pesisir Pantai Pulau Seumadu

Pulau Seumadu terletak di Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe. Tempat wisata ini berada tidak jauh komplek perumahan PT Arun yakni perusahaan yang bergerak di bidang perminyakkan terbesar di provinsi Aceh. Jaraknya adalah sekitar 12 km dari pusat kota Lhokseumawe... Read More

Keindahan Tips : Gambar Pesisir Pantai Pulau Seumadu diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Teluk Bima, Sumbawa – NTB 

Published on November 14, 2014 at 11:27am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Kalaki BeachTips, : teluk bima - sumbawaTips, : pemandangan di teluk bimaTips, : sunset di teluk bimaTips, : panorama teluk bimaTips, : suasana senja di teluk bima

Pulau ini pernah dibom oleh pesawat tempur Jepang pada tahun 1944 sebagai sebuah peringatan dari Pemerintah Kolonial Jepang bahwa Tentara Dai Nipon waktu itu akan menginjakkan kaki di Bima. Pemboman Nisa ini cukup membuat masyarakat Bima panik karena bunyi ledakan itu sangat keras dan masyarakat Bima baru pertama kali mendengar dan merasakan bagaimana letusan Bom. Pengeboman sebagai peringatan dari Jepang itu tidak sampai meluluhlantahkan pulau dan tangki-tangki minyak peninggalan Belanda. Karena hingga saat ini tangki minyak itu masih ada, meskipun dalam kondisi yang sudah karat dan termakan usia... Read More

Keindahan Tips : Gambar suasana senja di teluk bima diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Indrayanti yang Indah 

Published on October 9, 2012 at 4:06am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-indrayanti-pasir-putihTips, : pantai-indrayanti-yogyakartaTips, : pantai-indrayanti-wonosariTips, : pantai-indrayanti-dari-atasTips, : pantai-indrayanti-gunung-kidulTips, : pantai-indrayanti

Pantai yang sangat cocok untuk menjadi tempat liburan bagi anda yang ingin melepas semua penat dari aktifitas sehari-hari yang begitu melelahkan. Liburan yang tergolong cukup murah dan sangat hemat kantong anda tentunya... Read More

Keindahan Tips : Gambar pantai-indrayanti diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kukup Gunung Kidul Yogy
Pantai Kukup merupakan pantai yang berpasir putih yang indah dan luas, terdapat aneka ...

Pantai Ambalat, Kutai Kertaneg
secara geografis, Obyek Wisata Pantai Ambalat ini memiliki bibir pantai yang landai dengan ...

Teluk Saleh, Sumbawa – N
Teluk Saleh, Pantai, pasir putih, lautan biru dan keragaman biota laut, merupakan suguhan ...

Pantai Sereg, Cianjur – Jawa
Pantai Sereg terletak disebelah timur Kecamatan Sindangbarang, Kabupaten Cianjur Selatan sekitar 3km dari ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Surga, Lombok – NTB
Pulau Batu Berlayar, Samadua – Ace
Pulau Walo, Raja Ampat – Papua
Pantai Pasir Perawan, Pulau Pari –
Pantai Kamdera, Kamdera – Jayapura
Pulau Kaja, Palangkaraya – Kalimantan
Pantai terindah di Lombok
Pantai Nambo, Kendari – Sulawesi T

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.