10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : Pantai-mbuuTips, : senja di Labuan BajoTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : Pesona Pantai Mandorak

Pantai Mandorak terletak di desa Pero Batang, kecamatan Kodi, kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur. Untuk bisa sampai ke lokasi pantai ini, dibutuhkan waktu 30 menit dari Pero Batang menggunakan kendaraan roda dua maupun empat. Posisi pantai yang “tersembunyi” ini ternyata memiliki pesona keindahan alam yang sangat indah. Ada banyak wisatawan asing yang memilih melakukan diving di Pantai Mandorak karena suasana yang tenang dan keindahan pantainya – tidak seperti di Bali dan Lombok yang sangat ramai. Sayangnya, pantai ini belum dikelola dengan baik oleh Pemda. Resort yang ada di pantai tersebut juga dibangun oleh Yayasan Watu Mandorak yang dikelola seorang wisatawan asing asal Prancis... Read More

Keelokan Tips : Gambar Pesona Pantai Mandorak diatas, adalah bagian penting dari artikel tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT 

Published on June 20, 2014 at 2:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : kuburan Megalitikum di RatenggaroTips, : Kawasan Kampung RatenggaroTips, : Pantai Ratenggaro IslandTips, : keindahan Pantai RatenggaroTips, : Keindahan Ratenggaro Island

Jarak dari kota Tam­bolaka ke lokasi situs 56 km dan dapat ditem­puh dalam waktu 1 jam 30 menit, dengan kond­isi jalan be­raspal dan terpe­li­hara dengan baik. Untuk men­capai kam­pung ini, dari kota Tam­bolaka anda dapat menyewa jasa travel atau meng­gun­akan an­gkutan umum mini bus jur­usan Kodi yang ber­op­er­asi se­tiap hari. Jika meng­gun­akan mini bus anda harus turun di Bondo Kodi dan melan­jutkan dengan menyewa ojek... Read More

Keajaiban Tips : Gambar Keindahan Ratenggaro Island diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Sirkui, Sabang – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 12:58pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai Teupin SirkuiTips, : keindahan perairan pantai Teupin SirkuiTips, : pesoana pantai Teupin SirkuiTips, : aktivitas menyenangkan menjelajahi kekayaan bawah laut pantai Teupin SirkuiTips, : pesona bawah laut pantai candidasaTips, : pesona pantai Teupin Sirkui

Wisata.. Read More

Keajaiban Tips : Gambar pesona pantai Teupin Sirkui diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Bingin, Badung – Bali 

Published on May 6, 2014 at 3:49pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Berselancar dipantai bingin Tips, : birunya air di pantai bingin Tips, : Suasana senja di pantai bingin Tips, : wisatawan / pengunjung pantai bingin Tips, : keindahan pesisir pantai bingin

Jika  anda pencinta surfing maka pantai ini wajib anda kunjungi, datanglah ke pantai Bingin pada siang hari maka anda akan mendapatkan ombak pantai ini sangat bagus. Pantai Bingin biasanya diramaikan oleh bule yang rela membayar mahal, datang ribuan kilometer dari Negara asalnya, hanya untuk surfing, merasakan tantangan ombak pantai bingin... Read More

Keajaiban Tips : Gambar keindahan pesisir pantai bingin diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Ujong Blang, Lhokseumawe – Aceh 

Published on August 24, 2014 at 9:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : hamparan pasir pantai ujong blangTips, : saat senja di pantai ujong blangTips, : pantai ujong blangTips, : sunset di pantai ujong blangTips, : pantai ujong blang saat ramai pengunjung

Tips

  1. Bawalah penutup kepala seperti topi atau payung, karena letaknya yang dekat dengan laut sehingga membuat cuaca di pantai ini sangat panas. Bila perlu bawalah sunblock.
  2. Bawalah barang bawaan secukupnya, jangan sampai memberatkan perjalanan anda.
  3. Berhati hatilah saat bermain di area pantai, karena gelombang air laut terkadang tidak dapat di prediksi.
  4. Datanglah ke pantai ini pada pagi atau sore hari karena cuaca akan lebih nyaman untuk anda bersantai di pantai

 .. Read More

Keajaiban Tips : Gambar pantai ujong blang saat ramai pengunjung diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Cicalobak, Garut – Jawa Barat 

Published on August 14, 2014 at 1:16pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pendopo Pantai CicalobakTips, : Keindahan Panorama Alam Pantai CicalobakTips, : Suasana senja Pantai CicalobakTips, : Keindahan Ombak Di Pantai CicalobakTips, : img_20140502220155_5363b363378efTips, : Pantai Cicalobak

Lokasi.. Read More

Keajaiban Tips : Gambar Pantai Cicalobak diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Waijarang, Lembata – NTT 

Published on June 19, 2014 at 5:51pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir pantai waijarangTips, : pantai waijarang - lembataTips, : pesona pantai waijarangTips, : nelayan waijarang pulang melaut

Tak heran setiap hari libur atau hari Minggu, ratusan warga Kota Lewoleba dan sekitarnya tumpah ruah ke pantai itu, sekadar melepas lelah dan menikmati indahnya pantai dan riakan gelombang tersebut... Read More

Keajaiban Tips : Gambar nelayan waijarang pulang melaut diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Sembulang, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 20, 2014 at 3:29pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan pesisir pantai sembulangTips, : perahu nelaya di pantai sembulangTips, : pantai sembulangTips, : pondok di pantai sembulang

Selain itu, dari Pantai Sembulang juga akan terlihat panorama Kota Tanjung Pinang yang merupakan ibukota Provinsi Kepulauan Riau yang terletak di Pulau Bintan. hanya terlihat samar-samar saja karena jaraknya yang jauh sekali. Bangunan-bangunan gedungnya juga terlihat sangat megah dan berdiri kokoh dari kejauhan. Menambah eksotisme tersendiri bagi para wisatawan yang berkunjung ke Pantai Sembulang. Di beberapa bagian di tepi pantai Sembulang terdapat banyak gazebo yang ukurannya tidak terlalu kecil yang cukup buat 5-7 orang. Gazebo tersebut dapat disewa oleh para wisatawan dengan harga Rp. 20.000,- per gazebo... Read More

Keajaiban Tips : Gambar pondok di pantai sembulang diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Tirtamaya, Indramayu – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 3:08pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Objek Wisata Pantai Tirtamaya IndramayuTips, : Sunrise tirtamayaTips, : senja di pantai tirtamayaTips, : Pantai TirtamayaTips, : pinggir pantai tirtamayaTips, : berenang di pantai tirtamaya

Pantai Eretan merupakan salah satu tempat rekreasi yang tidak kalah banyaknya pengunjung dari berbagai daerah, pantai Eretan yang terletak di Kecamatan Kandanghaur ± 39 Km dari kota Indramayu, pantai Eretan jugasebagai Rest Area cocok untuk peristirahatan sejenak melepas lelah darikepenatan perjalanan baik yang menuju ataupun yang pulang dari Jakarta. Disepanjang pantai telah ditumbuhi hutan mangrove yang rindang dan juga banyak berdiri Restoran dan Rumah Makan yang siap menyajikan aneka hidangan ikan laut segar... Read More

Keajaiban Tips : Gambar berenang di pantai tirtamaya diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Waiwo, Raja Ampat – Papua 

Published on July 20, 2014 at 3:45pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir putih pantai waiwoTips, : berenang di pantai wiwTips, : Wisata Di Raja Ampat Pantai WaiwoTips, : memancing di pantai WaiwoTips, : raja ampatTips, : pantai waiwo

Tips.. Read More

Keajaiban Tips : Gambar pantai waiwo diatas, adalah hal penting dari informasi tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Buru – Maluku
Pulau Buru merupakan salah satu pulau besar di Kepulauan Maluku. Dengan luas 8.473,2 km², dan ...

Pantai Karang Tirta, Ciamis &#
Satu lagi obyek wisata lainnya di kawasan Pantai Pangandaran adalah Pantai Karang Tirta. ...

Pantai Randusanga Indah, Brebe
Kabupaten Brebes tidak hanya identik dengan Telur Asin Atau panganan sehat yang lainya, ...

Pantai Pusong, Sangkalan ̵
Pantai Pusong Sangkalan berjarak 3 Km (tiga kilometer) dari Kota Blangpidie Ibu Kota ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Anyer Carita Banten dan Akomodasi
Pantai Galesong Utara, Takalar – S
Pantai Tembok Berlin, Sorong – Pap
Pulau Tikus – Bengkulu
Pantai Koka, Sikka – NTT
Pantai Sipelot, Malang – Jawa Timur
Pantai Batu Bedaun di Kepulauan Bangka
Festival Pulau Makasar

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.