Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Selong BelanakTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : pantai tanjung A'anTips, : Pantai GerupukTips, : Pantai Tanjung Ringgit

Pantai Kuta terletak di Desa Kuta, Lombok Selatan berjarak 56 km dari kota Mataram. Keindahannya yang khas membuat pantai ini menjadi destinasi paling populer di Lombok. Mempunyai nama yang sama dengan pantai Kuta di Bali namun pantai ini jauh lebih bersih dan tenang. Pasirnya putih pucat, airnya perpaduan gradasi biru dan hijau. Sekeliling pantai dipagari oleh bukit hijau yang indah. Banyak wisatawan yang melakukan snorkling di pantai Kuta untuk melihat keindahan bawah lautnya. Disini Anda juga bisa melihat perayaan ritual budaya Bau Nyale yang digelar antara bulan Februari hingga Maret... Read More

Keindahan Tips : Potret Pantai Tanjung Ringgit diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Senggigi Lombok 

Published on October 19, 2009 at 4:51am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : senggigi sail beachTips, : senggigi lombok nightTips, : pantai senggigiTips, : pasir pantai senggigiTips, : pura batu bolongTips, : pantai sengigigi

Selain jalur laut, wisatawan juga dapat menuju Pantai Senggigi dengan menggunakan jalur penerbangan udara dari kota-kota besar di Indonesia, seperti Jakarta, Surabaya, Bali, dan Yogyakarta. Dengan menggunakan pesawat terbang dari salah satu kota tersebut, wisatawan akan sampai ke Bandara Selaparang, Mataram. Dari bandara ini wisatawan dapat langsung menuju kawasan Pantai Senggigi... Read More

Keindahan Tips : Potret pantai sengigigi diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Sili, Sumbawa – NTB 

Published on July 24, 2014 at 2:05pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak Pantai SiliTips, : Pasir putih Pantai SiliTips, : Pantai SiliTips, : keindahan Pantai SiliTips, : panorama Pantai SiliTips, : Pantai Sili, sumbawa

Dan tahukan anda, jumlah partisipan dalam pesta adat ini mencapai lebih dari seribu orang, mereka membawa bekal yang banyak, dan makan bersama-sama di tepi pantai tersebut, sambil menikmati keindahan laut yang sangat memukau tersebut... Read More

Keindahan Tips : Potret Pantai Sili, sumbawa diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Likupang, Bitung – Sulawesi Utara 

Published on June 23, 2014 at 1:56pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kekayaan Alam bawah laut di Pantai Likupang Sulawesi UtaraTips, : pesona pantai likupangTips, : panorama pantai likupangTips, : pantai likupang

Menuju pantai Likupang ini cukup terjangkau dengan transportasi umum untuk menuju Terminal Likupang. Bus yang bisa mengantarkan anda ini bisa ditemukan di terminal Paal 2 atau Terminal Karombasan Manado. Bayarnya sekitar Rp 10.000. Dan untuk menuju pantainya anda dapat menggunakan angkot seharga Rp 3.500 atau dengan ojek. Bagi yang membawa kendaraan pribadi bisa melalui jalan utama menuju Bandara Internasional Sam Ratulangi kemudian melalui jalan Manado – Dimembe dan jalan Dimembe – Likupang... Read More

Keindahan Tips : Potret pantai likupang diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pulau Bakut, Barito Kuala – Kalimantan Selatan 

Published on September 25, 2014 at 6:41am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : habitat bekantanTips, : anak bekantanTips, : jembatan barito saat malam hariTips, : Jembatan BaritoTips, : Pulau Bakut

Pulau Bakut di wilayah Kabupaten Barito Kuala (Batola) yang di atasnya berdiri Jembatan Barito memiliki potensi besar pengembangan pariwisata.  Sayangnya, hingga kini potensi tersebut belum tersentuh secara optimal... Read More

Keindahan Tips : Potret Pulau Bakut diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Ke Belitong Tak Lengkap Tanpa Kopi 

Published on September 22, 2009 at 3:52pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : belitongkopiTips, : belitong kopi akiong

Begitu lekatnya budaya minum kopi sampai-sampai Kota Manggar menjadikan warung kopi sebagai ikon baru industri pariwisata. Hari ini, Rabu (19/8), kota itu menggelar acara massal minum kopi susu sekaligus mencanangkan Manggar sebagai “Kota 1001 Warung Kopi”.. Read More

Keindahan Tips : Potret belitong kopi akiong diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Kasih, Sabang – Aceh 

Published on July 9, 2014 at 3:55am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan perairan di pantai kasihTips, : suasana senja di pantai kasihTips, : keindahan pantai kasihTips, : pantai kasihTips, : panorama pantai kasih

Untuk anda yang mungkin berada di lokasi yang agak jauh, anda bisa menggunakkan kendaraan pribadi maupun sewaan, serta adanya sarana angkutan umum yang bisa anda gunakkan untuk sampai langsung ke Pantai Kasih... Read More

Keindahan Tips : Potret panorama pantai kasih diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Gili Kondo, Lombok – NTB 

Published on August 14, 2014 at 3:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Bawah Laut Di Gili KondoTips, : Kehidupan Bawah Laut Di Gili KondoTips, : Keindahan Pantai Di Gili KondoTips, : Pantai Gili KondoTips, : PAnorama PAntai Di Gili KondoTips, : Suasana Di Peisir Pantai Gili Kondo

Gili Kondo lebih dekat jika ditempuh dari Sumbawa karena pulau ini berada di Selat Alas. Selas Alas adalah selat yang memisahkan pulau Lombok dengan pulau Sumbawa. Jika Anda ingin menginap atau menghabiskan akhir pekan di Gili Kondo, kita harus memesannya terlebih dahulu di kantor Perama yang berada di Mataram. Atau jika hanya ingin mengunjungi Gili Kondo tanpa menginap, Anda bisa memesan hotel atau penginapan yang ada di Mataram seperti Bidari Hotel, Lombok Plaza Hotel dan Giri Hotel. Lombok masih memiliki gili lain yang layak untuk dikunjungi seperti Gili Nanggu, Gili Air dan Gili Meno... Read More

Keindahan Tips : Potret Suasana Di Peisir Pantai Gili Kondo diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Pasir Perawan, Pulau Pari – Kepulauan Seribu 

Published on July 5, 2014 at 11:35am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai pasir perawanTips, : Pulau PariTips, : lapangan bola voli di pantai pasir perawanTips, : keindahan sunset di pantai pasir perawanTips, : air laut pasir perawan yang jernihTips, : Hamparan pasir putih di Pantai Pasir Perawan

Pulau Pari dikembangkan menjadi salah satu pulau dengan konsep ekowisata karena memiliki kekayaan dan keanekaragaman hayati ekosistem laut. Di sini terdapat rumah konservasi penelitian biota laut dan riset pengembangan untuk kelestarian perairan di Teluk Jakarta... Read More

Keindahan Tips : Potret Hamparan pasir putih di Pantai Pasir Perawan diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Pasir Kencana, Sumbawa – NTB 

Published on July 9, 2014 at 5:06am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : garis pantai melengkung pantai kencanaTips, : taman di kawasah pantai kencanaTips, : PAsir putih Pantai kencanaTips, : panorama pantai kencanaTips, : sunset di pantai kencanaTips, : pemandangan bawah laut pantai kencana

Walau terletak di dalam kawasan Hotel Kencana, pantai ini terbuka untuk umum. Pihak pengelola mengizinkan siapa pun yang ingin menikmati suasana pantai tanpa harus menginap di cottage yang tersedia di pantai ini. Pengunjung juga bisa menggunakan kolam renang yang ada di sini dengan leluasa... Read More

Keindahan Tips : Potret pemandangan bawah laut pantai kencana diatas, adalah hal penting dari posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kedonganan, Badung R
Bali memang fantastis. Bali memang wonderful. Bali memang romantis-eksotis sehingga banyak pasangan-pasangan yang ...

Pantai Tanjung Aan, Lombok 
Dari kawasan Kuta, Lombok yang tidak seindah dulu kita bisa mengobati kekecewaan itu ...

10 Pantai Terindah Di Nusa Ten
NTT banyak menyimpan potensi wisata yang layak untuk di promosikan, berikut informasi unik ...

Pulau Um, Sorong – Papua
Indonesia memang terdiri dari banyak pulau, dari yang besar hingga yang kecil, apalagi ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Tablolong & Gua Kristal, Kup
Pantai Ekas, Lombok – NTB
Pulau Derawan Kalimantan Timur – N
Semenanjung Totok, Ratatotok – Sulawes
Pantai Dengan Pasir Putih Dan Laut Terin
Pulau Burung ( Pulau Manuk ), Serang 
Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Si
Pantai Indrayanti yang Indah

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.