Lubang pada tebing yang mengarah langsung ke arah laut Banda.. Read More
Keindahan Maluku : Gambar Icon dari Pantai Pintu Kota diatas, adalah bagian dari tulisan tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang termasuk dalam Kategori Maluku.
Ambon tidak akan pernah bosan menawarkan kemolekan alam tropis pada tiap wisatawan. Tidak jauh berbeda dengan Bali yang punya pantai cantik hampir di tiap penjuru pulau, Ambon juga punya tawaran serupa yang tidak kalah menawan. Pasir putih mendominasi keelokan pantai di sepanjang Pulau Ambon sementara air lautnya yang jernih transparan mampu membius dan sekejap merubah hari Anda. Minimnya kegiatan eksploitasi yang merusak menjadi alasan utama keasrian pantai-pantai di kota yang menjadi ibukota Provinsi Maluku ini... Read More
Pesona Maluku : Foto hamparan pasir putih pantai santai diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Biasanya, anda akan dikenakan biaya kurang lebih Rp 300.000*) hingga Rp 400.000*) untuk pulang dan pergi. Jadi, anda tak perlu bingung untuk transportasi pulang kembali ke Pantai Tablanusu. Setelah sekitar setengah jam perjalanan, anda akan melihat pesisir pantai berpasir putih dengan air yang lebih jernih lagi serta biota laut yang tampak cantik. Nah, berarti anda telah tiba di kawasan Pantai Harlem. Di pantai ini, anda sudah tidak dikenakan biaya lagi. Sehingga, anda puas menikmati keistimewaan tanah di timur Indonesia... Read More
Pesona Maluku : Foto fasilitas yang sudah tertata rapi diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Kabarnya ikan sangat berlimpah di sini, dan sudah kubuktikan sendiri waktu mengikuti para tukang pukat beberapa 3 minggu yg lalu,, ikannya emang banyak banget, bahkan ada penyu yg terdampar. Sayangnya penyu itu terpaksa berakhir di tangan nelayan,, kasian juga, harusnya dilepas lagi, but … (imagine when u’re just alone, standing with them whose laugh at what u says, so poor ?). Di sini juga ada terumbu karang mungil2 yang cantik2. Tapi kalo mau melihatnya harus basah2an.. karna agak ke dalam letaknya, minimal basah selutut sudah bisa menikmati terumbu2 karang itu... Read More
Pesona Maluku : Foto Pantai Leli Pulau Rote Karang diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Pantai Wedi Ireng memang tidak begitu luas. Bentuk pantainya sedikit curam di sisi kiri, sehingga ombak di sisi kiri dapat meluber jauh ke daratan. Terkadang ombak yang datang dipecah oleh ombak lain yang datang tegak lurus, pemandangan itu membentuk pertunjukan ombak yang mengesankan... Read More
Pesona Maluku : Foto suasana pesisir pantai Wedhi Ireng diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Total luas kawasan wisata Pantai Akkarena adalah 10 hektare. Nama resminya Pusat Wisata Keluarga Akkarena. Pantainya sangat landai dan berpasir lembut. Setelah puas berenang, banyak wisatawan yang menunggu detik-detik sunset yang menakjubkan... Read More
Pesona Maluku : Foto pantai akkarena yang asri diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
4. Persiapkan bekal makanan dan minuman anda, belilah jajanan di pinggir jalan sebagai oleh-oleh ataupun cemilan di jalan nantinya... Read More
Pesona Maluku : Foto skouw sae diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Bebatuan alami khas pantai ini terhampar seolah berserakan kian berkilau menambah lengkap pemandangan di sini. Beda bebatuannya dengan pantai yang lain adalah teksturnya yang halus dan bulat-bulat seperti ulekan cabe yang terpoles alami. Tak lupa warung-warung yang menjajakan aneka makanan khas Manado yang memanjakan lidah bisa sebagai penawar lapar dikala menikmati indahnya pantai dengan semilir anginnya... Read More
Pesona Maluku : Foto sunset di pantai malalayang diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Aliran air yang terdapat di Pantai Teluk Makmur terlihat meliuk-liuk mengikuti kontur permukaan dimana dia mengalir. Pada beberapa bagian terlihat aliran air ini mengalir diantara bebatuan yang memang banyak terdapat di Pantai Teluk Makmur... Read More
Pesona Maluku : Foto Panorama Pantai Teluk Makmur diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Untuk masuk ke kawasan pantai, anda harus membayar biaya masuk sebesar Rp 10.000*) per orang. Sayangnya, pengelola pantai ini bukanlah di bawah naungan pemerintah setempat, melainkan oleh masyarakat. Hal ini merupakan sesuatu yang lazim di tanah Papua, jadi jangan heran dan tak perlu dijadikan masalah besar sehingga merusak suasana liburan anda... Read More
Pesona Maluku : Foto pantai tanjung kasuari diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku, yang dikategorikan dalam Kategori Maluku.
Artikel Terbaru:
Pantai Piayu Laut, Batam ̵Pulau Batam adalah sebuah pulau yang terletak di Provinsi Kepulauan Riau yang mempunyai ...
Taman Nasional Bali BaratKalau Anda merasa bosan dengan mengunjungi lokasi wisata yang konvensional, dalam arti yang ...
Pantai Pintu Kota, Ambon ̵Propinsi Maluku dengan Ibukota Ambon, merupakan salah satu kota di pesisir pantai dengan ...
Pantai cahaya ( sendang sikuciObyek wisata Pantai Cahaya sangat dikenal wisatawan di luar Jateng. Disana ada yang ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.