Pantai Baron Gunung Kidul Yogyakarta 

Published on September 18, 2012 at 1:17pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai baron gunung kidulTips, : pantai-baron-jogjaTips, : pantai-baron

Jarak antara Wonosari dengan pantai Baron lebih kurang 20 kilometer, melintasi bukit bukit kapur yang terkenal dengan sebutan pegunungan seribu. Pantai Baron merupakan teluk yang diapit oleh dinding bukit yang hijau, dipenuhi oleh pohon kelapa. Teluk ini juga merupakan muara dari aliran sungai dibawah batu karang, yang airnya cukup jernih... Read More

Kecantikan Tips : Gambar pantai-baron diatas, adalah bagian tulisan tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Terindah Di Yogyakarta 

Published on June 21, 2014 at 9:42am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai baronTips, : pantai ngrenehanTips, : Pantai TimangTips, : pantai sadengTips, : Pantai IndrayantiTips, : Pantai Drini

wisatawan bisa bermain di tepian pantai bermain air laut dan menikmati deburan ombak atau bisa juga berjemur, aktivitas lainnya adalah menikmati watersport seperti jetsky yang disediakan untuk pengunjung. Di bagian Barat dari pintu masuk pantai, terdapat gunungan batu karang yang cukup besar dan elok. Dibalik batu karang tersebut terdapat pantai berpasir putih yang cukup luas. yang saya suka disini adalah pengunjung dapat beristirahat di gazebo yang ada di tepian pantai sembari menikmati hidangan makanan ditemani minuman dingin yang menyejukkan. Pengelola pantai juga menyediakan tempat penginapan untuk rombongan atau keluarga, sehingga para pengunjung bisa beristirahat di kawasan pantai tersebut sambil menikmati malam di pantai... Read More

Keelokan Tips : Gambar Pantai Drini diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Gurah, Blitar – Jawa Timur 

Published on August 29, 2014 at 3:51pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : petilasan rambut monteTips, : pantai gondo mayitTips, : perahu nelayan  di pantai gorahTips, : batuan karang di pantai gorahTips, : pantai pangi blitarTips, : pantai jolosutro

Panorama alam di Pantai Gorah tak kalah indahnya dengan Pantai Modangan. Pasir pantai yang kecoklatan justru membuat pantai ini semakin menawan. Vegetasi di sekitar pantai ini juga masih lebat, sehingga memberikan background hutan yang alami. Hal itu masih ditambah lagi dengan suasana teluk yang tenang dan panorama Gunung Lanang yang samar-samar terlihat di kejauhan... Read More

Keelokan Tips : Gambar pantai jolosutro diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Indrayanti yang Indah 

Published on October 9, 2012 at 4:06am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-indrayanti-wonosariTips, : pantai-indrayanti-gunung-kidulTips, : pantai-indrayanti-yogyakartaTips, : pantai-indrayanti-pasir-putihTips, : pantai-indrayantiTips, : pantai-indrayanti-dari-atas

Pengelola pantai juga menyediakan penginapan bagi para pengunjung yang ingin menginap. Harga nya berkisar antara Rp. 350.000 sampai Rp. 650.000 per malam nya. Penginapan nya terletak di pinngir pantai, sehingga para pengunjung yang menginap dapat menyaksikan indahnya panorama di pantai ini pada malam atau dini hari melaui penginapan... Read More

Keelokan Tips : Gambar pantai-indrayanti-dari-atas diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Sinam & Tanjung Datu, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 7:41pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : wisata pantai sinam, kalimantan baratTips, : Tanjung Datu National ParkTips, : pesona pantai SinamTips, : tanjung datuTips, : Sunset Pantai SINAM

Panorama lain yang dapat kita lihat dilokasi pantai Tanjung Dato’ ini adalah adanya katak langka yang masih dapat kita temukan ditempat ini. Ubur-ubur dan penyu menambah keanekaragaman makhluk ciptaan Tuhan di Pantai Tanjung Dato’ diantara dua negara (Indonesia dan Malaysia). Dipantai Tanjung Dato’ juga menjadi rumahnya para kura-kura, penyu, lumba-lumba, ikan paus, dan beberapa spesies lain yang tidak dikenal berada dikawasan pantai sorganya Kalimantan Barat... Read More

Keelokan Tips : Gambar Sunset Pantai SINAM diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Goa Lawah, Klungkung – Bali 

Published on July 7, 2014 at 12:22pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai goa lawahTips, : pura goa lawahTips, : pasir hitam pantai goaTips, : perahu perahu di pantai goa lawahTips, : upacara di pura gua lawahTips, : senja dipantai goa lawah

Kawasan pantai ini ternyata tak hanya menjadi tujuan favorit kalangan wisatawan semata, namun juga banyak dijadikan spot menarik oleh para nelayan untuk menjaring ikannya. Sehingga ketika Anda berkunjung kesini maka bisa sekalian menyaksikan berbagai aktifitas yang tengah dikerjakan oleh para nelayan tersebut... Read More

Keelokan Tips : Gambar senja dipantai goa lawah diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pulau Teulaga Tujoh, Langsa – Aceh 

Published on December 2, 2014 at 12:49pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pulau teulaga tujohTips, : pesisir pantai pulau teulaga tujohTips, : perairan pulau teulaga tujoh

Di pulau ini pengunjung akan jauh dari suara bising kendaraan. Karena memang di pulau ini tidak dapat dilalui oleh kendaraan seperti motor ataupun mobil. Hanya ada jalan setapak yang menghubungkan setiap jalan di pulau ini. Sangat cocok untuk anda yang menginginkan suasana yang tenang dan jauh dari suara kebisingan... Read More

Keelokan Tips : Gambar perairan pulau teulaga tujoh diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Sereg, Cianjur – Jawa Barat 

Published on September 13, 2014 at 11:35am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama Pantai SeregTips, : keindahan pantai seregTips, : Ombak Di pantai SeregTips, : Jalan Menuju Pantai SeregTips, : Pantai Sereg

 .. Read More

Keelokan Tips : Gambar Pantai Sereg diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Ambalat, Kutai Kertanegara – Kalimantan TimurT 

Published on June 28, 2014 at 12:28pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai AmbalatTips, : pintu masuk ke pantai ambalatTips, : pantai ambalat sebelah baratTips, : banana boat di antai ambalatTips, : hutan cemara di ambalat

Untuk bermain di laut ada ban dalam yang disewakan penduduk setempat, bahkan jika pengunjung ramai Banana Boat juga tersedia di pantai tersebut. Pesona tersembunyi Ambalat bisa dirasakan pada malam hari. Untuk bermalam fasilitas akomodasi berupa rumah pantai yang mirip cottages, meski jumlahnya tidak banyak yakni delapan unit. Rumah pantai tersebut bangunannya ada yang permanen dan semi permanen dengan harga sewa permalam mulai Rp500 ribu hingga Rp1 juta tergantung ukuran dan fasilitasnya... Read More

Keelokan Tips : Gambar hutan cemara di ambalat diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Pantai Lovina Bali – Lumba Lumba dan Pesona Pantai Utara Bali 

Published on April 20, 2013 at 12:36pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : lokasi-pantai-lovinaTips, : keindahan-pasir-putih-di-pantai-loccinaTips, : lumba-lmba-di-pantai-lovinaTips, : lovina-beach-baliTips, : pantai-lovina-baliTips, : kapal-untuk-melihat-lumba-lumba-lovina-bali

Berkat Perjuangan Anak Agung Panji Tisnalah sekarang kita dapat menikmati objek wisata pantai Lovina... Read More

Keelokan Tips : Gambar kapal-untuk-melihat-lumba-lumba-lovina-bali diatas, adalah bagian cerita tentang Pantai Terindah Di Yogyakarta, yang berada dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Hidden Bay, Raja Ampat –
Wilayah timur Indonesia memang surga keindahan pantai dan laut. Sebut saja mulai dari Bali, ...

Pantai di daerah Krui Lampung
Krui adalah ibukota kecamatan Pesisir Tengah di dalam Kabupaten Lampung Barat, Lampung. Krui ...

Pulau kadidiri, Tojo Una Una â
Ada saat dimana kita merasa ingin lepas dari kepenatan dan hiruk-pikuk perkotaan. Apabila ...

Pulau Gag, Raja Ampat –
Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Sanur Bali – Melihat Keinda
Pantai Mawun, Lombok – NTB
Pantai Kartini Jepara
Pantai Baloiya, Kota Banteng – Sul
Pantai Pulau Merah, Banyuwangi – Jawa
Pantai Baluk Rening, Jembrana – Ba
Gili Trawangan, Lombok
Pantai Selong Belanak, Lombok – NT

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.