Namun, bagi yang belum berada di Bima, jarak tempuh dari Sumbawa Besar kurang lebih sekitar 7 hingga 8 jam perjalanan darat karena letaknya yang berada paling timur di Pulau Sumbawa. Bis langsung menuju Bima sudah tersedia, bahkan untuk anda yang berada di Mataram, ibukota dari NTB pun sudah ada bis langsung menuju kabupaten ini, namun jarak tempuh memang lebih lama karena letak Mataram yang berada di Pulau Lombok. Anda bisa mencari bis tujuan Bima/Dompu. Biasanya jika dari Mataram, anda bisa menemukannya di Terminal Bertais... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret Pantai Papa diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Berdasarkan catatan Satgas Pantai Selimpai, dari kelompok sadar wisata (pokdarwis) Paloh, ada empat jenis penyu yang mampir ke pantai ini. Diantaranya adalah penyu hijau, penyu sisik, penyu lekang. Sedangkan penyu belimbing hanya sesekali singgah... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret pohon pohon pinus di sisi pantai selimpai paloh diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Walau terletak di dalam kawasan Hotel Kencana, pantai ini terbuka untuk umum. Pihak pengelola mengizinkan siapa pun yang ingin menikmati suasana pantai tanpa harus menginap di cottage yang tersedia di pantai ini. Pengunjung juga bisa menggunakan kolam renang yang ada di sini dengan leluasa... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret pemandangan bawah laut pantai kencana diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Pantai Paradiso bisa anda temukan tak jauh dari pusat kota Sabang. Jaraknya bisa anda tempuh dengan berjalan kaki selama sekitar 10 menit. Karena letak yang sangat dekat dengan pusat kota ini, maka anda bisa menggunakkan berbagai macam opsi kendaraan, baik kendaraan pribadi berupa mobil dan motor atau, anda bisa menggunakkan beberapa macam angkutan umum yang bisa anda temukan di jalan-jalan di kota Sabang... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret pantai Paradiso, Sabang diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
2. Untuk lebih berhemat, tidak ada salahnya anda membawa bekal makanan dan minuman sendiri. Selain itu jika ingin menginap, bawalah tenda sebagai tempat bermalam anda karena penginapan yang ada disana sangat mahal... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret pemandangan Bawah Laut pantai Brang Sedo diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Karena kepedulian dari penduduk lokal akan kebersihan dan keindahan pantai yang tetap terjaga membuat pantai batu Payung menjadi objek wisata yang tiap tahunnya selalu ramai dikunjungi oleh para wisatawan dalam negeri maupun luar negeri dan khususnya bagi mereka yang hobi memancing... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94 diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Dengan harga yang ditawarkan tersebut biasanya sudah termasuk pula dengan sopirnya, jadi anda bisa lebih nyaman dan tidak perlu bingung lagi mencari rute tujuan... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret panorama pantai Balat diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Di pantai Baurung ini terdapat pula banyak bekas-bekas penebangan kelapa tua. Uniknya, bekas-bekas penebangan ini tersusun teratur dan sangat bagus dijadikan sebagai objek foto... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret sekelompok burung di pantai baurung diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Di sana ada enam batu karang. Yakni Batu Gedogan, Batu Sebrotan, Batu Leuit (Karang Seugeuh), Legok Gandu, Cariuk, dan Pandan Nyampai. Semua batu tersebut berbentuk indah dan unik. Terlebih Batu Leuit atau warga menyebutnya Karang Seugeuh. Sebab, batu karang tersebut berada tak jauh dari bibir pantai. Dan, di atasnya ditanami pohon. Rupanya, seluruh batu karang ada pepohonan juga di atasnya... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret wisata cagar alam pananjung diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Perjalanan hanya memakan waktu sekitar 10 menit saja sehingga anda tidak perlu terlalu lama berada di perjalanan. Anda juga bisa naik kapal motor dari beberapa tempat lainnya seperti dari Pantai Hamadi, Pantai Vim, Pantai Abe, Tanah Hitam dan Muara Sungai Hanyaan... Read More
Keelokan Bali & NTB : Potret Panorama Pantai Enggros diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Papa, Sumbawa – NTB, yang dikategorikan dalam Kategori Bali & NTB.
Artikel Terbaru:
Pantai Tanjung Tinggi, TanjungPantai Tanjung Tinggi adalah salah satu pantai yang terdapat di Belitung. Tepatnya berada ...
Pantai Amai, Jayapura – Pancaran sinar matahari yang hangat, dan aroma laut yang berasal dari Samudera Pasifik ...
Pantai Pusong, Sangkalan ̵Pantai Pusong Sangkalan berjarak 3 Km (tiga kilometer) dari Kota Blangpidie Ibu Kota ...
Pulau Dodola, Morotai – Kabupaten Pulau Morotai di Provinsi Maluku Utara terdiri dari gugusan lebih dari 30 ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.