Pantai Bias Putih Bali Timur – Salah satu pantai terindah di Bali 

Published on September 25, 2012 at 3:37pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai-bias-putih-bali-timur1Bali, : pantai-bias-baliBali, : obyek-wisata-pantai-bias-bali

Beberapa warung (restoran lokal kecil) sederhana beratap jerami menawarkan mermacam minuma. Contohnya minuman ringan dan bir dingin. Anda juga dapat makan diwarung ini dengan menu hidangan ikan yang baru saja ditangkap atau udang yang dipanggang pada sabut kelapa dengan nasi dan sayuran atau mungkin salad. Ada juga hidangan sederhana yang tersedia, seperti nasi goreng, cap-cay, mie ayam, bakso dan semua dipersiapkan dengan cermat dengan pelayanan terbaik. Berjalan-jalan di sepanjang, lalu menghabiskan satu atau dua jam menatap laut biru kehijauan sambil bersantai dengan makanan akan menumbuhkan kesan tersendiri di pantai ini... Read More

Kejernihan Bali : Gambar obyek-wisata-pantai-bias-bali diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang berada dalam Kategori Bali.

Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyakarta 

Published on October 7, 2012 at 8:50pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai Goa CemaraBali, : rrhehgkgBali, : _MG_9476Bali, : cemoro-6

Nikmati keteduhannya, bercengkerama bersama keluarga dan kerabat melepaskan kejenuhan dan rutinitas. Sembari menikmati angin pantai dan suara deburan ombak yang ganas... Read More

Keajaiban Bali : Potret cemoro-6 diatas, adalah bagian dari posting tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan 

Published on October 9, 2012 at 4:38am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : Pantai-Jimbaran-Bali-2Bali, : Pantai-Jimbaran-BaliBali, : Pantai-Jimbaran-Bali-3Bali, : sunset-di-Pantai-Jimbaran-BaliBali, : restoran-di-pantai-jimbaran-baliBali, : Pantai-Jimbaran-Bali-4

Berbagai sarana dan fasilitas disedikaan oleh pengelola wisata Jimbaran dan Kedonganan untuk menunjang dan memuaskan berbagai aktifitas pengunjung seperti café, lokasi parkiran, hotel, perahu sewa, maupun perlengkapan untuk berselancar. Berbagai hidangan khas pantai pun biasa tersaji bagi pengunjung yang berniat menikmati indahnya sunset sambil makan malam (dinner), seperti lobster, kepiting, cumi, kerang rebus, dengan berbagai aneka rasa dan aroma yang merupakan perpaduan antara citarasa Bali dan internasional... Read More

Kejernihan Bali : Gambar Pantai-Jimbaran-Bali-4 diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Namalatu, Pantai Santai, Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku 

Published on July 7, 2014 at 12:32pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : kejernihan perairan pantai kota pintuBali, : perairan pantai santai nan biruBali, : romantisme menyelam di pantai santaiBali, : pantai kota pintuBali, : pantai kota pintu, karang berbentuk pintuBali, : panorama pantai namlutu

Pernah dengar kan tentang Pantai Liang, pantai yang pernah disebut-sebut sebagai pantai terbaik di Indonesia ini memang milik warga Ambon. kalau Anda sudah berkunjung di Liang dan masih menyisakan beberapa hari untuk liburan, coba kunjungi beberapa pantai lain yang juga tidak kalah cantik... Read More

Kejernihan Bali : Gambar panorama pantai namlutu diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Sausapor, Sorong – Papua 

Published on July 18, 2014 at 3:18pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Pemandangan Pantai SausaporBali, : Suasana Senja Di Pantai SausaporBali, : Penyu Di Pantai SausaporBali, : Hutan hijau Di Pantai SausaporBali, : pesisir Pantai SausaporBali, : Tukik ( anak Penyu ) di Pantai Sausapor

1. Bawalah barang anda secukupnya, jangan sampai memberatkan dalam perjalanan. Sebaiknya bawalah pula bekal makanan dan minuman sendiri untuk beberapa hari karena harga makanan disana cukup mahal... Read More

Kejernihan Bali : Gambar Tukik ( anak Penyu ) di Pantai Sausapor diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Gili Sudak, Lombok – NTB 

Published on August 17, 2014 at 10:04am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai berpasir putih di gili sudakBali, : rumah apung di gili sudakBali, : pantai di gili sudakBali, : sepinya gili sudakBali, : gili sudakBali, : Keindahan pesisir pantai Gili sudak

Melihat berbagai ikan yang tidak diketahui nama dan jenisnya itu meliuk-liuk keluar masuk terumbu karang, menimbulkan rasa iri. Jika bisa, rasanya ingin menjelma menjadi spesies ikan dan ikut berenang di antara terumbu-terumbu karang itu. Tinggal sementara di dunia bawah laut yang indah, melupakan kepenatan yang terjadi di daratan... Read More

Kejernihan Bali : Gambar Keindahan pesisir pantai Gili sudak diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Ngandong, Gunung Kidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 7:26pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai ngandong dari atas bukitBali, : perahu nelayan sedang bersandarBali, : ketenangan pantai ngandongBali, : ombak yang tenangBali, : airnya yang tenangBali, : pantai berpasir putih

Seperti halnya pantai-pantai lainnya di GunungKidul, Ngandong terdiri dari pasir putih halus dengan air berwarna biru pirus yang jernih. Ngandong dengan mudah dapat di kenali dari garis pantainya, tidak begitu lebar, dengan beberapa perahu nelayan yang sedang berlabuh di tepiannya. Meski tidak luas, Pantai Ngandong akan sangat memanjakan Anda. Pantai ini relatif sepi dari wisatawan, sehingga Anda bisa bersantai dengan puas sambil ditemani alunan deru ombak dengan pasir pantainya yang putih dan masih bersih... Read More

Kejernihan Bali : Gambar pantai berpasir putih diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Sindangkerta, Tasikmalaya – Jawa Barat 

Published on July 24, 2014 at 3:04pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : tenangnya pantai sindangkertaBali, : pantai sindangkerta tasikmalayaBali, : pantai sindangkertaBali, : penyu di Pantai SindangkertaBali, : sunset di pantai sindangkertaBali, : Penyu

Turun di Terminal Indihiang Tasikmalaya. Disitu sambung bis medium jurusan Tasikmalaya-Karang-Cipatujah-Pamayang (Bis Budiman, Sakura) turun di Pantai Sindangkerta... Read More

Kejernihan Bali : Gambar Penyu diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pulau Jefman, Sorong – Papua 

Published on December 2, 2014 at 1:37pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Debur Ombak Perairan Pulau JefmanBali, : perairan Pulau JefmanBali, : Gerbang Masuk Pulau JefmanBali, : Pesisir Pantai Pulau JefmanBali, : Pulau Jefman

Di kota Sorong ini pula terdapat beberapa pulau kecil yang sangat indah dan tenang, diantaranya adalah Pulau Jefman, sebuah pulau kecil yang memiliki sejarah dan juga arti penting bagi Kota Sorong... Read More

Kejernihan Bali : Gambar Pulau Jefman diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Pantai Jogan, Gunung Kidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 7:05pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Pantai-jogan-dari-sisi-timurBali, : pantai jogan dari bawahBali, : panorama pantai joganBali, : keindahan air terjun pinggir pantaiBali, : indahnya perpaduan air terjun dan pantai joganBali, : air terjun pantai jogan

Nama Jogan diambil dari nama pantai dimana air terjun ini berada.  Adapun pantai ini ada di sebelah barat Pantai Nglambor dan Siung atau di sebelah timur Pantai Timang. Selama ini, tidak banyak pelancong yang tahu perihal pantai jogan. Karena lokasinya yang persis ada di sebelah barat pantai siung kerap terlupa oleh beberapa pemanjat yang dipacu motivasi memeluk moleknya tebing siung... Read More

Kejernihan Bali : Gambar air terjun pantai jogan diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan, yang dikelompokkan dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pantai Poto Tano, Sumbawa R
Pantai Poto Tano – Sumbawa memang merupakan sebuah pulau kecil yang memiliki potensi ...

Pantai Grupuk, Lombok –
Menjelajahi keelokan pantai yang ada di Lombok rasanya memang tak cukup bila hanya ...

Gili Bedil, Sumbawa – NT
Wisata bahari di Indonesia memang patut untuk dikembangkan. Walaupun banyak diantaranya masih kurang ...

Pantai terindah di Lombok
Lombok memang terkenal dengan wisata pantainya, berikut adalah daftar pantai terindah yang berada ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulaua
Pantai Anoi Hitam, Sabang – Aceh
Pantai Kaliantan, Lombok – NTB
Pantai Pandan, Sibolga – Sumatera
Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores
Pantai Nunsui, Kupang – NTT
Pantai Palabusa, Bau Bau – Sulawesi te
Pantai Ayah (Pantai Logending), Kebumen

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.