Jarak tempuh pantai ini tidak terlalu jauh hanya sekitar 15 menit dari Bandara Sultan Bantilan Lalos. Begitupun jika ditempuh dari Kota ToliToli ada sekitar 12 KM arah Utara. Pantai ini cukup indah sebagai salah satu obyek wisata, karena memiliki pantai dengan pasir putih, apalagi jika jelang senja kita dapat menikmati pemandangan Sun-Set yang tak kalah menarik yang ada di pantai Kute di Provinsi Bali... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret pantai lalos diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Selain dengan menyelam, keindahan bawah laut di Pantai Tanjung karang juga bisa dinikmati lewat perahu berkaca. Perahu-perahu kayu ini bisa di sewa dengan harga 100 ribu per perahu / jam. Untuk satu perahu kaca bisa di naiki oleh 10 orang penumpang... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret Panorama Pantai Tanjung Karang diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Menyelam di kedalaman laut adalah kegiatan ekowisata yang paling di tunggu bagi para wisatawan. Dua puluh sembilan titik penyelaman bisa dipilih untuk dieksplorasi. Palung-palung laut yang dihiasi permadani terumbu karang menjadi panorama yang indah di kedalaman laut perairan pulau Hoga. Pogo-pogo, clown fish, kerapu napoleon, dan takashang adalah beberapa dari jenis ikan yang bisa di temui di laut sekitaran Hoga. Belum lagi sekitar 85 spesies ikan cantik berwarni-warni yang menari hilir mudik memasuki gua-gua bawah laut. Semuanya, benar-benar panorama yang indah yang hanya bisa di saksikan di Hoga... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret sunset di pulau hoga diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Mereka yang datang selain hanya untuk sekedar bermain di pantai, ada juga yang berkeliling pulau, bahkan ada pula yang snorkeling menikmati pemandangan indah bawah laut pulau ini.
Air laut di pulau ini sangat jernih dan bersih. Bahkan pengunjung dapat melihat pemandangan bawah laut dari atas air sampai dengan kedalaman 15 meter... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret Ragam Ikan - Ikan Yang Indah Di Pulau Rubiah diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Lokasi.. Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret Sasana pesisir Pantai Tanjung Bemban diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Waka Shorea – Teluk Menjangan.. Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret Perairan Taman Nasional Bali Barat diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
“Pengunjung di Pantai Duta Wisata ini biasanya hanya ratusan. Tapi, dua hari terakhir ini saya jumlahnya meningkat tajam hingga ribuan orang yang datang sampai padat dan semua pondokan penuh dengan harga sewa Rp. 25 ribu,” kata dia... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret pantai duta wisata lampung diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Wisata ke lokasi ini cukup mahal karena menuju spot diving satu menuju yang lainnya harus menggunakan perahu motor dan untuk menyewanya memerlukan biaya sekitar Rp 500.000 sampai Rp 650.000. Sedangkan penginapan yang tersedia hanya beberapa di daerah Lakban, jadi kalau harus menginap, mau-tidak mau ya hanya itu pilihan penginapannya... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret Terumbu karang di semenanjung Totok diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Pantai Gedambaan merupakan sedikit dari pantai yang ada di Indonesia yang masih memiliki hutan mangrove. Hutan mangrove ini merupakan tempat habitat beberapa spesies fauna, seperti: burung, kunang-kunang, dan lebah... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret kolam renang di Pantai Gedambaan diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Namun bagi anda yang tidak begitu mahir atau hobi potografi anda bisa menikmati suguhan lain dari pantai berpasir putih ini. Anda bisa menghabiskan waktu bersama keluarga atau pasangan anda meski hanya dengan memancing, bermain ombak atau berpoto-poto ria untuk mengabadikan momen anda. Tidak usah takut kehabisan lapak, pantai ini cukup luas dan hampir semua tempat dikelilingi olah lukisan alam yang khas... Read More
Pesona Sulawesi Tengah : Potret pantai-siung-batu-batu diatas, adalah bagian blog artikel tentang Pantai Lalos, Tolitoli – Sulawesi Tengah, yang termasuk dalam Kategori Sulawesi Tengah.
Artikel Terbaru:
Pantai Batu Gong, Kendari RPantai Batu Gong terletak di Kendari, Sulawesi Tenggara. Bagi masyarakat setempat Pantai Batu ...
Pulau Gag, Raja Ampat – Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 ...
Pantai Jogan, Gunung Kidul Pantai Jogan adalah salah satu pantai di Indonesia yang memiliki keunikan yang mungkin ...
Pantai Batu Nona, Kupang ̵Wisata pantai di timur pesisir minahasa, dengan miring pantai berpasir putih, bersih dan ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Pantai Populer
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.