wisata
Masyarakat Paga kebanyakan hidup dari bertani dan nelayan, dengan hasil tangkapan seperti ikan se, ikan merah, ipu, nyale dan hasil laut lainnya. Disepanjang jalan nampak terlihat sawah nan hijau dan perkebuanan yang terhampar. Komoditi perkebunan juga merupakan salah satu andalan dari kecamatan ini. Sebelum ke Pantai Koka kita bisa berbelanja ikan bakar. Ikan bakar nan gurih ini dijajakan disebuah pinggiran jalan di desa Nangablo,.. Read More
Keelokan Nusa Tenggara : Foto keindahan pantai koka dari atas bukit diatas, adalah isi dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dikategorikan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Kalau anda berlibur ke pulau weh, lebih baik kalau anda menyewa sepeda saja, selain lebih murah, anda bisa lebih leluasa untuk melihat keadaan setempat yang sangat indah, karena jarak antara masing-masing tempat wisaata tidak terlalu jauh, jadi anda bisa berhemat, sekalian berolahraga... Read More
Keelokan Nusa Tenggara : Potret hamparan pasir di pantai sumur tiga diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang berada dalam Kategori Nusa Tenggara.
Atraksi wisata yang tidak kalah menarik dan menjadi dapat dikelola menjadi andalan Rajegwesi adalah atraksi melihat nelayan pulang melaut dan banyak anak-anak warga desa Sarongan yang membantu nelayan menarik perahu dan menurunkan hasil tangkapannya, anak-anak tersebut akan diberikan imbalan berupa ikan hasil tangkapan nelayan tersebut. Aktivitas tersebut dilakukan antara pukul 10.00 – 11.00 WIB disaat anak-anak tersebut pulang sekolah... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar pesona pantai rajegwesi diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Di pulau Temajo ada villa-villa yang bisa disewa untuk menginap. Fasilitas penginapan ini menjadi salah satu daya tarik wisatanya... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar keindahan pantai pulau temajo diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Transportasi.. Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar perahu nelaya di pantai sembulang diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Di salah satu sisi Pantai Badur ini juga terdapat bebatuan karang yang tersusun dengan rapi, dengan dihiasi rimbunan pohon-pohon cemara laut yang tumbuh disekitar sana, deburan ombak yang menghantam sisi batu-batu karang tersebut akan menyiram anda dengan titik-titik air jika anda berdiri disana, banyak pasangan kekasih yang sengaja bermain sambil bercanda gurau disana, karena katanya disana suasananya lebih romantis... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar panorama pantai Badur diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Warna kontras antara tebing dengan laut dan langit terlihat sangat mempesona.. Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar pesona pantai pintu kota diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Kalau anda ingin menginap di sini juga tersedia penginapan yang berbentuk seperti rumah panggung, dengan dinding kayu. Bentuknya memang sederhana, tapi penginapan ini cukup nyaman untuk anda dan keluarga anda, apalagi untuk satu rumah itu di kenakan tarif sebesar Rp 300.000*) per malam, harga yang sepadan mengingat apa yang anda dapatkan... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar senja di pantai amai diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Sepi bukan berarti tidak ada kegiatan yang bisa Anda lakukan. Hampir semua kegiatan wisata seperti di pulau komersil lainya dapat Anda lakukan di Gili Tangkong ini. Anda bisa melakukan berbagai aktivitas seperti di gili atau pantai-pantai lainnya di Pulau Lombok. Seperti sekedar berjalan-jalan menikmati suasana dan pemandangan alaminya, berenang, ber-snorkling, bahkan menyelam untuk menikmati pemandangan bawah lautnya... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar gili tangkong diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Sayangnya, seperti halnya perjalanan menuju Sukabumi, kondisi jalan menuju vihara juga bopeng-bopeng. Sebagian jalan sudah diaspal namun tidak sedikit yang masih berupa bebatuan. Dan saya juga harus berhati-hati karena banyak jalan yang berlubang cukup dalam. Ditambah lagi ruas jalannya pun tidak terlalu lebar. Kondisi ini sempat menciutkan angan-angan saya tentang pantai yang indah di Sukabumi. Syukurlah dugaan ini tidak terbukti. Mungkin Sukabumi memang harus dinikmati seperti ini: dikupas pelan-pelan untuk menemukan mutiara yang disembunyikannya... Read More
Pesona Nusa Tenggara : Gambar pantai loji diatas, adalah hal penting dari cerita tentang Pantai Koka, Sikka – NTT, yang dimasukkan dalam Kategori Nusa Tenggara.
Artikel Terbaru:
Pantai Tanjung Pinggir, Batam Berbicara tentang wisata bahari di Batam mungkin tidak akan pernah ada habisnya. Hampir ...
Pantai Lalos, Tolitoli –Secara umum, Tolitoli adalah kabupaten di bibir perairan Laut Sulawesi. Adapun ibu kota ...
Pantai Temajuk, Sambas –Temajuk merupakan desa yang berada di sebelah utara bagian barat pulau Kalimantan, hanya ...
Pantai Mandorak, Sumba Barat DPantai Mandorak adalah salah satu pantai yang bisa dikatakan sebagai pantai yang “tersembunyi”, ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.