Pantai ini tidak terlalu ramai dikunjungi, tetapi menawarkan satu pemandangan yang indah dan menawan. Karena terletak bersebrangan dengan bukit dan hutan bakau, menjadikan pantai ini serasa menyatu dengan alam yang hijau... Read More
Karena merupakan ikon wisata dari kabupaten Lingga, pada malam pergantian tahun, pantai ini menjadi pusat acara tahun baru... Read More
Bila pengunjung ingin menikmati pulau-pulau kecil yang berada di dekat Pantai Batu Payung dengan keindahan yang masih alami, di pantai ini juga ada tempat untuk menyewakan sampan, harganya pun terbilang murah dan tentu dapat dinegosiakan sesuai dengan orang yang menyewakan ataupun resort yang menyewakan sampan... Read More
Secara fisik, orang bajo memiliki kulit yang lebih coklat jika di bandingkan dengan orang Bima. Hal ini mungkin saja karena pengaruh panas, air laut dan lingkungan... Read More
Beragam aktifitas bisa dilakukan di lokasi ini. kami melihat banyak sekali mulai dari sekadar nongkrong, wisata kuliner, bersepeda, sampai bermain bola dan jogging. Semakin senja, geliat dan aktifitas di Ama Hami semakin meningkat hingga mendekati malam. Menikmati suasana senja dan malam hari memang menjadi pilihan yang mengasyikan buat masyarakat Bima. Istilah orang Bima adalah “ Ama Hami hidi ma caru ngena kai nci’I loro” ( tempat yang enak untuk menikmati matahari terbenam )... Read More
Artikel Terbaru:
Pantai Trikora, Bintan –Eksotisme wisata bahari di Indonesia memang tidak terkalahkan dengan wisata bahari di mancanegara. ...
Pulau Bungin, Sumbawa – Indonesia merupakan Negara yang memiliki banyak Pulau, dimana setiap pulaunya memiliki adat dan ...
Hidden Bay, Raja Ampat –Wilayah timur Indonesia memang surga keindahan pantai dan laut. Sebut saja mulai dari Bali, ...
Pantai Pulau Merah, BanyuwangiSatu lagi tujuan selancar berkelas dunia tersaji di Banyuwangi, bukan G-land ( Plengkung ) tetapi ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.