Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai SegarTips, : Pantai Tanjung RinggitTips, : Pantai MawunTips, : Pantai GerupukTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : pantai tanjung A'an

Pantai Selong Belanak mungkin destinasi yang tidak banyak dikenal baik oleh turis domestik maupun asing. Tapi bukan berarti pantai ini tidak menyuguhkan keindahan alam. Berada di Desa Selong Belanak, Kecamatan Praya, pantai ini benar-benar surga di Lombok Tengah... Read More

Pesona Tips : Gambar pantai tanjung A'an diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 18, 2014 at 12:48pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kegiatan menyelam di pulau awiTips, : ikan lepuTips, : ubur ubur di pulau awiTips, : pulau awiTips, : keindahan pulau awiTips, : panorama perairan pulau awi

Pulau ini menyimpan wisata bahari yang panoramanya tidak kalah dengan wisata bahari yang terdapat di pantai-pantai yang lainnya. Wisata bahari tersebut berupa pantai yang bernama Pantai Pulau Awi. Pantai Pulau Awi ini bukanlah pantai yang luas, hanya membentang sekitar 100 meter saja... Read More

Pesona Tips : Gambar panorama perairan pulau awi diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Lhok Nga di Banda Aceh 

Published on April 20, 2013 at 10:37am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : keindahan-pantai-lhok-ngaTips, : pantai-lhokngaTips, : pantai_Lhoknga_dari_Tebing_di_sisi_UtaraTips, : wisata-di-pantai-lhok-ngaTips, : Gubuk_yang_menghadap_ke_Laut_Lepas_di_pantai_LhokngaTips, : Ombak_pantai_Lhoknga

Pantai pasir putih dengan sedikit bebatuan yang memantulkan warna biru laut seolah-olah sebuah aquarium besar karena menampakkan ikan-ikan yang berwarna-warni. Banyak pohon-pohon yang  rindang terutama pohon kelapa yang tumbuh berjejer dan rimbun memberikan kesejukan tersendiri buat para turis, juga pohon cemara atau aron... Read More

Pesona Tips : Gambar Ombak_pantai_Lhoknga diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pulau Derawan Kalimantan Timur – Nirwana Tropis 

Published on September 26, 2012 at 4:24pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pulau derawan kalimantan timurTips, : keindahan-pulau-derawanTips, : pulau-derawan-kaltimTips, : wisata-pulau-derawan-kalimantanTips, : jembatan-pulau-derawanTips, : pantai di pulau derawan

Tak usah jauh-jauh, hanya dalam jarak 50 meter dari bibir pantai, kita sudah dapat menyaksikan terumbu karang yang indah dan ikan-ikan beraneka warna hilir mudik. Airnya sangat bening. Anda pun bisa menyewa snorkel seharga Rp 30 ribu per hari. Bila ingin menyelam lebih dalam, kita dapat menemukan ikan-ikan yang lebih “eksotis” seperti kerapu, ikan merah, ikan kurisi, ikan barracuda, teripang, dan kerang. Pada batu karang di kedalaman sepuluh meter, terdapat karang yang dikenal sebagai “Blue Trigger Wall” karena pada karang dengan panjang 18 meter tersebut banyak terdapat ikan trigger (red-toothed trigger fishes)... Read More

Pesona Tips : Gambar pantai di pulau derawan diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pulau Satonda, Sumbawa – NTB 

Published on October 11, 2014 at 1:29pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pulau satondaTips, : danau motitoi di pulau satondaTips, : pulau satonda dari atasTips, : lautan flores yang tampak dari pulau satondaTips, : pemandangan di danau motitoi - pulau satonda

Tips.. Read More

Pesona Tips : Gambar pemandangan di danau motitoi - pulau satonda diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai – Pantai Di Taman Impian Jaya Ancol, DKI Jakarta 

Published on August 17, 2014 at 1:16pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Trans BendeTips, : Pantai CarnivalTips, : Pulau Bidadari AncolTips, : Rooler coaster dufanTips, : Sea worldTips, : Atlantis Ancol

Pantai Festival memiliki dermaga kayu yang sengaja dibuat untuk menikmati keindahan alam. Bagian tersebut juga merupakan titik favorit untuk mengambil foto kenangan. Tidak jauh dari dermaga, terdapat breakwater yang dipenuhi batu karang. Di sampingnya terdapat pedestrian yang biasa digunakan untuk berjalan kaki atau jogging. Bila tidak ingin terlalu lelah. Anda bisa menyewa sepeda untuk menyusuri pantai... Read More

Pesona Tips : Gambar Atlantis Ancol diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Putri Serayi / Jawai, Sambas – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesona pantai jawaiTips, : pantai putri serayi, jawaiTips, : sebagian pengunjung di pantai jawaiTips, : bebatuan di pantai jawai

Setiap wisatawan yang berkunjung ke pantai jawai ini selalu memberikan cerita keindahan yang tersendiri,mulai dari hamparan pasir putih bebatuan yang indah dilengkapi dengan bukit di pinggiran pantai tempat dimana untuk beristirahat sambil menikmati keindahan pantai dan dilengkapi dengan tiupan angin pantai yang mampu menghipnotis kita untuk tetap santai... Read More

Pesona Tips : Gambar bebatuan di pantai jawai diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Merak Belantung Kalianda 

Published on June 29, 2013 at 5:00am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : Pantai-Merak-Belantung-di-lampungTips, : pemandangan-di-pantai-merak-belantungTips, : pantai-merak-belantungTips, : pasir-pantai-di-pantai-merak-blantungTips, : pantai-merak-belantung-kalianda-lampungTips, : pantai di teluk belantung

Pemandangan arah laut juga tidak selepas pantai yang berhadapan dengan samudera. Didepan posisi pantai terlihat kelebat kota kalianda melalui pemancar-pemancar alat-alat komunikaso dan beberpa gedung yang tampak. Ke arah kanan, meski tidak terlihat langsung, gunung anak krakatu bisa diakases mata jika cuaca sedang baik. Jika berminiat, ada misi perjalanan menuju gunung yang aktif sepanjang tahun itu dengan speedboat... Read More

Pesona Tips : Gambar pantai di teluk belantung diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Taman Wisata 17 Pulau, Riung – Flores 

Published on November 14, 2014 at 11:23am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ikan penghuni taman lautTips, : pulau kalongTips, : pemandangan pulauTips, : taman wisata 17 pulauTips, : indahnya taman wisata 17 pulauTips, : taman laut 17 pulau

Wisatawan datang ke Riung berkorban melewati rentang ruang dan waktu yang tak mudah untuk bertemu keindahan yang memukau di kawasan Taman Laut 17 Pulau Riung. Kawasan ini luar biasa memesona baik itu bawah lautnya yang indah maupun hamparan pasir putih yang sangat terjaga kebersihannya. Airnya yang sangat jernih membuat kegiatan berenang, snorkeling, serta memotret bawah laut dan menyelam akan sangat mengasyikkan... Read More

Pesona Tips : Gambar taman laut 17 pulau diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Kukup Gunung Kidul Yogyakarta 

Published on October 17, 2012 at 10:31am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : krukupTips, : krukup3Tips, : krukup2

Untuk para pengunjung yang ingin bermalam di Pantai Kukup tak usah binggung. Di kawasan obyek wisata Pantai Kukup, ada penginapan PONDOK WISATA yang akan melayani para wisatawan yang ingin merasakan pemandangan malam di Kukup dengan harga terjangkau... Read More

Pesona Tips : Gambar krukup2 diatas, adalah bagian posting tentang Pantai terindah di Lombok, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pulau Dodola, Morotai –
Kabupaten Pulau Morotai di Provinsi Maluku Utara terdiri dari gugusan lebih dari 30 ...

Pantai Randusanga Indah, Brebe
Kabupaten Brebes tidak hanya identik dengan Telur Asin Atau panganan sehat yang lainya, ...

Pantai Mailan Makbon, Sorong &
Pantai Mailan Makbon – Kota Sorong memang terkenal akan wisata Baharinya apalagi bagian ...

Pantai Nirwana, Bau Bau –
Buton, nama pulau yang terletak di bagian selatan provinsi Sulawesi Tenggara ini merupakan ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Krakal Gunung Kidung – Kein
Pantai Sawang, Lhokseumawe – Aceh
Pantai Purnama, Gianyar – Bali
Pantai Pok Tunggal, Gunung Kidul –
Pantai Maluk, Lombok – NTB
pantai kata, Pariaman – Sumatera B
Pantai Pasir Jambak, Padang – Sumatera
Pantai Wediawu, Malang – Jawa Timur

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.