7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai MarosiTips, : ombak di pantai PlengkungTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai CimajaTips, : ombak di pantai Watu Karung

7. Pantai Cimaja, Jawa Barat
Belum berhenti di Ujung Genteng, deretan pantai selatan di Jawa Barat masih memiliki pantai lain dengan goyangan ombak yang menggoda. Di kawasan pantai Pelabuhan Ratu, Jawa Barat terdapat Pantai Cimaja... Read More

Kecantikan Tips : Gambar ombak di pantai Watu Karung diatas, adalah salah satu bahasan informasi tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Payung, Bengkayang – Lombok Tengah 

Published on May 30, 2014 at 9:15am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Review-Batu-Payung-Beach-30Tips, : booluyouleTips, : Batu-payung-LombokTips, : wahana di pantai batu payungTips, : Pantai-batu-Payung-Pontianak-30Tips, : takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94

Pengunjung dapat melakukan pemancingan di sekitar dermaga pantai ataupun di beberapa sudut di pantai ini yang memiliki arah arus aliran tempat ikan berkumpul. Sembari menunggu ikan yang tertangkap pengunjung tidak akan bosan karena udara pantai yang sejuk dan pemandangan yang eksotis membuat rasa bosan dapat meluap seketika... Read More

Pesona Tips : Gambar takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94 diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Wediombo Gunung Kidul Yogya 

Published on November 15, 2012 at 11:16pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : wedi-ombo-beachTips, : pantai-wediomboTips, : air pantai di wediomboTips, : batu-karang-wediomboTips, : pantai-wedi-omboTips, : pasir-pantai-wediombo

Terletak kurang lebih 30 km ke arah selatan kota Wonosari, Gunungkidul, Yogyakarta. Pantai Wediombo terletak di Desa Jepitu, Kecamatan Girisubo, Kabupaten Daerah Tingkat II Gunungkidul. Asal kata Wediombo dari bahasa jawa yang artinya wedi : pasir dab ombo : luas, dan bila di satukan menjadi pantai yang pasirnya luas. Itu memang benar, pasir putih yang membentuk teluk dan membentang dari ujung selatan ke utara dan menghadap ke barat sangat luas... Read More

Pesona Tips : Gambar pasir-pantai-wediombo diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Kusamba di Pulau Bali 

Published on November 10, 2012 at 12:17am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai-kusamba-dari-kejauhanTips, : petani-garam-pantai-kusambaTips, : perahu-nelayan-pantai-kusambaTips, : keindahan-pantai-kusambaTips, : pantai-kusambaTips, : nelayan-di-pantai-kusamba

Sepanjang Pantai Kusamba berjejer perahu cadik nelayan dan pondok-pondok tempat pembuatan garam dibawah pohon nyiur yang melambai-lambai ditiup angin sehingga memberi kesan yang mendalam. Selain itu pantai ini juga sering dijadikan tempat upacara keagamaan oleh penduduk setempat seperti kegiatan nganyut dalam rangkaian upacara ngaben... Read More

Pesona Tips : Gambar nelayan-di-pantai-kusamba diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Grupuk, Lombok – NTB 

Published on July 8, 2014 at 10:08am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kepuasan para surfer menaklukan ombak di pantai grupukTips, : surfing di pantai grupukTips, : hamparan pasir putih di pantai grupukTips, : keindahan pantai grupuk dari atas bukitTips, : keindahan pantai grupukTips, : homestay di pantai grupuk

Yang paling menarik perhatian di Pantai Gerupuk adalah salah satu penyedia jasa penginapan menyediakan venue “dirtbike’ BMX dan “inline skate”, tapi venue ini disediakan khusus untuk para pengunjung hotel. Venue ini sengaja dibuat sebagai alternatif apabila para pengunjung gagal untuk berselancar dikarenakan ombak sedang tidak bagus... Read More

Pesona Tips : Gambar homestay di pantai grupuk diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyakarta 

Published on October 7, 2012 at 8:50pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : _MG_9476Tips, : pantai Goa CemaraTips, : rrhehgkgTips, : cemoro-6

Tidak salah anda menyempatkan datang ke pantai Goa Cemara. Alokasikan waktu yang cukup. Jika anda datang dari luar kota Yogyakarta, memerlukan waktu satu jam dari pusat kota untuk mencapai pantai Goa Cemara... Read More

Pesona Tips : Gambar cemoro-6 diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Sirombu, Nias – Sumatera Utara 

Published on July 24, 2014 at 1:55pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Perairan pantai sirombuTips, : Pesisir pantai sirombuTips, : Perahu nelayan di Pantai SirombuTips, : Suasana di pinggir pantai sirombu

Sehingga, pada saat ini apabila ditanyakan tentang Pulau Nias, maka Fahombo adalah jawaban yang telah melekat di benak kita. Selain itu, nama Pulau Nias sendiri tak hanya dikenal dengan tradisi Fahombo saja, sebab apabila kita telusuri lebih lanjut maka kita akan menyaksikan panorama eksotika alamnya yang luar biasa menawan, yang seolah-olah menyambut kita ketika menapakkan kaki di Pulau Nias... Read More

Pesona Tips : Gambar Suasana di pinggir pantai sirombu diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Medewi,Jembrana – Bali 

Published on July 16, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : kepuasan menaklukan ombak pantai MadewiTips, : pemandangan pantai medewiTips, : salah satu resort di Pantai MadewiTips, : Sunset di pantai MadewiTips, : Surfing di pantai MadewiTips, : keindahan Pantai Madewi

Pantai Medewi ini memiliki kesejarahannya tersendiri. Nama Medewi, supaya mudah mengingat dan mengucapkannya diambil dari nama daerah / desa yang merupakan tempat dimana pantai ini berada : Desa Medewi... Read More

Pesona Tips : Gambar keindahan Pantai Madewi diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pulau Siompu, Baubau – Sulawesi Tenggara 

Published on September 17, 2014 at 7:44pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai siompuTips, : Pulau SiompuTips, : buah jeruk SiompuTips, : Perairan Pantai Siompu

Akan tetapi, apalah artinya kulit, karena yang penting adalah isi. Kendati tidak secantik jeruk manis washington atau hamlin, jeruk siompu juga hampir selalu ikut disajikan di Istana Negara dalam acara-acara perjamuan resmi... Read More

Pesona Tips : Gambar Perairan Pantai Siompu diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Angsana, Tanah Bumbu – Kalimntan Selatan 

Published on June 28, 2014 at 12:31pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : snorkling di anggasanaTips, : karang di anggasanaTips, : jembatan di pantai angsanaTips, : padat pengunjung pantai angsanaTips, : pemandangan bawah laut anggasanaTips, : Nemo di anggasana

Belum ada hotel atau penginapan yang memadai di pesisir pantai Angsana. Ini justru bisa menambah keseruan saat mengunjungi Pantai Angsana, camping, Bawalah camping gear untuk bermalam di pesisir pantai Angsana, langit malam dengan suara deburan ombak akan menambah nikmatnya camping disini. Memancing juga bisa jadi salah satu kegiatan pilihan, setelah dapat ikan untuk makan malam, ikan bisa dibakar di api unggun yang dibuat sendiri, jika tidak ingin repot, kita bisa mengupah warga sekitar yang siap untuk mengolah ikan tangkapan menjadi makanan lezat. Kecantikan bahari alami yang dimiliki Pantai Angsana merupakan salah satu yang sayang untuk dilewatkan... Read More

Pesona Tips : Gambar Nemo di anggasana diatas, adalah bagian artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Krakal Gunung Kidung &#
Pantai Krakal terletak di Kampung Krakal Kelurahan Ngestirejo Kecamatan Tanjung Sari Kabupaten Gunungkidul, ...

Pulau Kaget, Barito – Kalima
Pulau Kaget sebenarnya adalah sebuah delta yang terbentuk dari endapan lumpur di muara ...

Pantai Tiram, Padang Priaman
Siapa tidak mengenal dengan pantai yang satu ini. Walaupun merupakan pantai yang baru ...

Pantai Kaliantan, Lombok ̵
Mungkin tak banyak tahu dengan keberadaan pantai Kaliantan di Lombok, karena memang pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Ujong Blang, Lhokseumawe –
Pantai Reklamasi Pusong, Lhokseumawe 
Surga Dunia di Karimun Jawa
Pantai Tanjung Kelayang, Belitung –
Pulau Kenawa, Sumbawa – NTT
Gili Sunut, Lombok – NTB
Kepulauan Wayag, Raja Ampat – Papu
Pantai Jembatan Polak, Sumbawa – N

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.