Pantai kuta lombok ini memang sepi, namun hal itulah yang membuat pantai ini begitu tenang sehingga sangat cocok sebagai tempat beristirahat yang menenangkan selepas penat dari kegiatan sehari-hari. Pantai yang cantik dan sangat pas untuk teman beristirahat di akhir pekan.
Para wisatawan dapat menempuh perjalanan 2,5 jam dari Semanggi atau Mataram melalui kota Mataram. Perjalan yang tidak terlalu jauhuntuk sampai ke Pantai Kuta, Lombok. Keindahan Pantai ini mampu memikat para pengunjungnya. Pantai Kuta Lombok tidak kalah cantik dari Pantai Kuta Bali. Keindahan alam yang masih asli dan air laut yang begitu jernih merupakan panorama yang sangat indah... Read More
Pesona Tips : Foto sektor-dua-di-pantai-kuta-lombok diatas, adalah bagian dari info tentang Pantai terindah di Lombok, yang berada dalam Kategori Tips.
Pantai Kuta terletak di Desa Kuta, Lombok Selatan berjarak 56 km dari kota Mataram. Keindahannya yang khas membuat pantai ini menjadi destinasi paling populer di Lombok. Mempunyai nama yang sama dengan pantai Kuta di Bali namun pantai ini jauh lebih bersih dan tenang. Pasirnya putih pucat, airnya perpaduan gradasi biru dan hijau. Sekeliling pantai dipagari oleh bukit hijau yang indah. Banyak wisatawan yang melakukan snorkling di pantai Kuta untuk melihat keindahan bawah lautnya. Disini Anda juga bisa melihat perayaan ritual budaya Bau Nyale yang digelar antara bulan Februari hingga Maret... Read More
Pesona Tips : Potret pantai kuta lombok diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Kawasan pantai-pantai tersebut terbagi atas dua bagian, yang pertama adalah kawasan pantai yang dengan suasana yang sepi dan tidak terlalu ramai namun pesonanya masih alami sehingga kawasan pantai yang seperti ini sangat cocok untuk wisatawan yang menyukai suasana tenang dan alami, bahkan kawasan pantai yang seperti ini pun bisa digunakan untuk mencari inspirasi atau sekedar rileks setelah menghadapi aktifitas yang padat... Read More
Pesona Tips : Potret Hamparan Pasir Pantai Tanjung Bemban diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Tips.. Read More
Pesona Tips : Potret Suasana di Pantai Waisai Tercinta diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pemandangan indah di Pantai Talise saat matahari menjelang terbit. Pantai ini enak dikunjungi saat sore hari menjelang matahari terbenam dan saat sore sambil menikmati makanan kecil dan minuman berupa pisang goreng, pisang eppe, jagung, teh/kopi, sarabba. Disore dan malam hari juga dijadikan tempat rekreasi keluarga dan kaum muda-mudi... Read More
Pesona Tips : Potret pantai talise diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Pantai Randusanga terletak di Desa Randusanga Kecamatan Brebes Kabupaten Brebes, Jawa Tengah. Jaraknya sekitar 12 km ke arah utara dari kota Brebes dan berada sekitar 7 km di sebelah utara jalur pantura. Untuk anda yang hobi mengunjungi tempat wisata pantai, Pantai Randusanga boleh dicoba. Yang menarik adalah, disepanjang jalan menuju ke kawasan pantai, anda akan disuguhi oleh perkebunan bawang merah miliki warga... Read More
Pesona Tips : Potret Pantai Randusanga Indah diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Para nelayan dan petani garam disini masih berpegang teguh tradisi menggunakan cara lama yang diajarkan secara turun-temurun oleh nenek moyang mereka, dalam hal bagaimana menangkap ikan di laut dan membuat garam. Wisatawan yang datang kesini dapat menyaksikan secara langsung para nelayan menangkap ikan di laut dan juga bisa melihat proses pembuatan garam yang terdapat di pinggir pantai... Read More
Pesona Tips : Potret pantai-kusamba diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Desir angin seakan melukis indah nya awan biru yang berarak di kejauhan. Di tepian tebing akan terlihat bentangan laut yang merupakan pemisah antara kota Bau-bau dan pulau kecil nan indah di ujung pandangan mata. Riak laut nya yang damai akan setia menemani perjalanan menuju desa penghasil mutiara dan rumput laut di Pulau Buton... Read More
Pesona Tips : Potret keindahan Pemandangan pantai Palabusa diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Perjalanan dengan mobil sewaan berkapasitas 7 kursi dapat membuat Anda terhibur dengan pemandangan mengesankan disepanjang jalan selama beberapa jam. Perjalanan berliku yang menghubungkan pulau sepanjang 350 km ini bagaimana pun juga merupakan harga yang pantas untuk keindahan panorama Flores yang patut untuk diperbincangkan... Read More
Pesona Tips : Potret pantai mbuu-ende diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Lambaian pelepah kelapa di pantai lasiana ini, sama harmoninya dengan cita rasa kelapa muda yang dapat dengan mudah kita temukan di areal wisata pantai lasiana. Didalam areal wisata pantai lasiana ini banyak dijumpai lopo-lopo (bangunan khas timor yang beratap alang-alang). Teriknya matahari negeri seribu karang ini, perlahan berganti kemanjaan hembusan angin laut pantai lasiana membelai dan menyapa anda... Read More
Pesona Tips : Potret Pantai-lasiana diatas, adalah bagian artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Kepulauan Wayag, Raja Ampat Saat ini Indonesia Khususnya Papua mempunyai tujuan wisata baru yang sedang menjadi incaran ...
Pantai Matras di Pulau Bangka Pantai Matras adalah pantai indah yang merupakan salah satu pantai yang ada di ...
Pantai Kemala Balikpapan ̵Objek Wisata Pantai Kemala Yang Terletak di sekitar jantung Kota Balikpapan. Pantai mungil ...
Pantai Nipah, Lombok – Nusa Tak banyak yang mengenal pantai Nipah. Meski begitu pantai ini adalah salah satu ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.