10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur 

Published on June 20, 2014 at 10:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : debur ombak di pantai tanjung bastianTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : tablolong beach - kupang nttTips, : pesona pantai waijarangTips, : senja di Labuan BajoTips, : Sunset Pantai Lasiana

Sebenarnya, Nusa Tenggara Timur masih kaya akan berbagai keindahan pantai yang indah. Bila sobat tertarik, bisa mengunjungi beberapa pantai di atas. Semua pantai di Nusa Tenggara Timur belum banyak diekspos sehingga keindahannya masih tersembunyi bak mutiara yang terpendam. Selain itu, potensi pariwisata ini belum dikelola secara maksimal, padahal ini adalah aset berharga bagi masa depan NTT. Semoga ke depannya, pantai-pantai di NTT akan semakin cantik setelah dikelola dengan baik dan profesional... Read More

Kecantikan Tips : Gambar Sunset Pantai Lasiana diatas, adalah bagian info tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang termasuk dalam Kategori Tips.

Pantai Ratenggaro, Sumba – NTT 

Published on June 20, 2014 at 2:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan Pantai RatenggaroTips, : kuburan Megalitikum di RatenggaroTips, : Pantai RatenggaroTips, : Pantai Ratenggaro Sumba-NTTTips, : Kawasan Kampung RatenggaroTips, : Keindahan Ratenggaro Island

Pantai Ratenggaro berpasir putih dan laut biru ini dikelilingi tebing batu rendah dan masih tersisa kuburan batu megalitik, yang paling unik dari pantai ini tedapat muara sungai yang berair biru dan beralas pasir, pantai yang menjadi tempat dari muara sungai menjadi pemandangan yang unik dan tidak anda temukan di pantai lainnya. Air laut pun membuat lagun dengan latar belakang rumah tradisional Sumba dengan atap tinggi... Read More

Kecantikan Tips : Potret Keindahan Ratenggaro Island diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Nunsui, Kupang – NTT 

Published on July 17, 2014 at 12:46pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Suasana Senja Saat Air Laut SurutTips, : Suasana Senja Di Pantai nunsuiTips, : Pantai Nunsui di waktu pasangTips, : Sunset Di Pantai Nunsui

Cerita Tentang Pantai Nunsui.. Read More

Kecantikan Tips : Potret Sunset Di Pantai Nunsui diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Cermin Ulee Lheue – Banda Aceh 

Published on July 4, 2014 at 11:51am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ramainya wisatawan di pantai ulee LheueTips, : Pelabuhan Alam Ulee LheueTips, : sunset di pantai ulee LheueTips, : fasilitas yang rapi di pantai ulee LheueTips, : senja di pantai ulee LheueTips, : pantai cermin ulee Lheue

4. Jangan masuk kearah pelabuhan menjelang malam,karena jalan akan di portal. Jadi, sebaiknya datanglah pada pagi atau siang hari dan pulang ketika selesai menikmati sunset di pantai ini... Read More

Kecantikan Tips : Potret pantai cermin ulee Lheue diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Wetar ( Pulau terluar Indonesia ) – Maluku 

Published on December 2, 2014 at 12:41pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Peta Pulau WetarTips, : Danau Tihu WetarTips, : pulau wetar

Perairan di sekitar Pulau Wetar adalah perairan dalam karena berada di Laut Banda, sehingga ombaknya relatif tenang. Lokasi terdalam terdapat di bagian selatan pulau, yaitu mencapai 1000 meter yang tersebar di perairan Selat Wetar yang terletak antara Pulau Wetar dan Timor Leste. Sedangkan di bagian utara Pulau wetar atau di Laut Banda, kedalaman laut dapat mencapai > 2000 meter... Read More

Kecantikan Tips : Potret pulau wetar diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Kepulauan Raja Ampat Papua – Surga di Indonesia 

Published on October 12, 2012 at 1:56am By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : bawah-laut-raja-ampatTips, : diving-di-raja-ampatTips, : pulau-raja-ampatTips, : diving-raja-ampatTips, : keindahan-pulau-raja-ampatTips, : kepulauan-raja-ampat-dari-atas

Spesies yang unik yang bisa dijumpai pada saat menyelam adalah beberapa jenis kuda laut katai, wobbegong, dan ikan pari Manta. Juga ada ikan endemik raja ampat, yaitu Eviota raja, yaitu sejenis ikan gobbie. Di Manta point yg terletak di Arborek selat Dampier, Anda bisa menyelam dengan ditemani beberapa ekor Manta Ray yang jinak seperti ketika Anda menyelam di Kepulauan Derawan, Kalimantan Timur. Jika menyelam diCapeKri atau Chicken Reef, Anda bisa dikelilingi oleh ribuan ikan. Kadang kumpulan ikan tuna, giant trevallies dan snappers... Read More

Kecantikan Tips : Potret kepulauan-raja-ampat-dari-atas diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Air Cina, Kupang – NTT 

Published on July 3, 2014 at 8:52pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : suasana senja di pantai air cinaTips, : pantai air cinaTips, : pesona pantai air cinaTips, : perpaduan ombak dan karang di pantai air cinaTips, : pemandangan yang indah di pantai air cinaTips, : keindahan pasir pantai air cina

Kegiatan.. Read More

Kecantikan Tips : Potret keindahan pasir pantai air cina diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pulau Batanta, Raja Ampat – Papua 

Published on November 14, 2014 at 10:56am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Resort Raja Ampat - Pulau BatantaTips, : sunset pulau batantaTips, : mangroove pulau batantaTips, : pulau batanta- raja ampatTips, : Resort pulau batantaTips, : air terjun di pulau batanta

Pulai Batanta memiliki luas sekitar 453 Km persegi dengan keadaan lingkungannya yang masih sangat asri dan alami, bahkan Anda dapat menemukan burung Cendrawasih di hutan-hutannya. Panorama alam yang disuguhkan serta keanekaragaman adat budaya yang ada di pulau ini dijamin akan membuat Anda terpukau... Read More

Kecantikan Tips : Potret air terjun di pulau batanta diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Cicalobak, Garut – Jawa Barat 

Published on August 14, 2014 at 1:16pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Keindahan Pantai CicalobakTips, : Keindahan Ombak Di Pantai CicalobakTips, : Hamparan Karang di Pantai CicalobakTips, : Pantai CicalobakTips, : Suasana senja Pantai CicalobakTips, : img_20140502220155_5363b363378ef

Pantai Cicalobak berjarak kira-kira hampir 28 km dari Kota Pameungpeuk ke arah Rancabuaya, sebelum Puncak Guha. Dari Garut kota kira-kira 128 km via Cikajang – Pameungpeuk – Cikelet – Cicalobak. Jalannya sebagian besar lumayan Bagus... Read More

Kecantikan Tips : Potret img_20140502220155_5363b363378ef diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Pantai Ama Hami, Bima – NTB 

Published on May 30, 2014 at 7:37am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : dermagaTips, : keindahan pantai ama hamiTips, : sunset d ama hamiTips, : pemandangan matahari tenggelam

Pantai ini punya cerita dibalik nama Ama Hami ini. Dahulunya adalah nama seorang kepala keluarga yang memang pernah tinggal di pinggir pantai itu sampai era 70 an. Waktu itu terdapat sekitar 10 rumah panggung disekitar pantai yang kesemuanya masih satu keluarga yang terdiri dari anak cucu dan buyut Ama Hami. Pada masa Bupati Bima H. Oemar Harun, keluarga ini terus dibujuk untuk mengosongkan areal pantai itu dengan konpensasi tanah disekitar Keluarga Dara Kota Bima. Awalnya keluarga itu menolak untuk direlokasi, namun pada akhirnya mereka pun menerima tawaran untuk pindah. Dan sejak itu keluarga itupun pindah di lokasi yang sudah disepakati. Dan sampai kini nama Ama Hami diabadikan sebagai nama pantai disepanjang Lawat hingga memasuki kota Bima.... Read More

Kecantikan Tips : Potret pemandangan matahari tenggelam diatas, adalah salah satu bahasan posting tentang 10 Pantai Terindah Di Nusa Tenggara Timur, yang diklasifikasikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Lakban, Manado –
Potensi wisata pantai di Sulawesi Utara memang menggiurkan, salah satunya di Pantai Lakban ...

Pulau Dofior, Sorong – P
Kota Sorong adalah kota paling barat di Papua, posisinya yang tidak terlalu jauh ...

Pantai Nguyahan, Gunungkidul &
Pantai Nguyahan merupakan pantai kecil berpasir putih yang diapit oleh tebing karang di ...

Indahnya Pantai Mutun Plus Bon
Selain pantai pasir putih dan kalianda, lampung memiliki pantai lain yang tak kalah ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pulau Siladen, Manado – Sulawesi Utara
Pantai Lakeba di Buton Utara – Nir
Pantai Batu Bedaun di Kepulauan Bangka
Pantai terindah di Lombok
Pantai Cijayana Pameungpeuk Garut
Pantai Maron Semarang
Gili Ketapang, Probolinggo – Jawa Timu
Teluk Saleh, Sumbawa – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.