Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai GerupukTips, : pantai tanjung A'anTips, : pantai kuta lombokTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Tanjung Ringgit

Pantai Pink Di Desa Sekaroh, Kecamatan Jerowaru, Lombok Timur, NTB. Pantai Pink Ini sebenarnya bernama Pantai Tangsi. Disebut sebagai Pantai Pink karena warna pasirnya yang di dominasi oleh warna Pink. Pantai yang berlokasi di desa kecil Sekaroh, Kecamatan Jerowaru Kabupaten Lombok Timur ini merupakan bagian dari Pantai Tanjung Ringgit, namun karena lokasi dan infrastruktur Jalan yang mungkin kurang memadai sehingga Pantai Pink ini menjadi tidak terekspose media dan wisatawan... Read More

Keajaiban Tips : Potret Pantai Tanjung Ringgit diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Balian, Jembrana – Bali 

Published on May 6, 2014 at 10:05am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Debur ombak balian Tips, : pantai balian Tips, : Suasana Senja Di Pntai BalianTips, : Keasrian Pantai BalianTips, : Pesona Pantai BalianTips, : pesisir pantai balian

Banyak wisatawan asing yang mengatakan jika Pantai Balian adalah surga bagi para surfer . Jika ingin masuk ke area pantai, kita harus merogoh kocek sebesar Rp 5.000,- untuk mobil dan Rp 2.000,- untuk sepeda motor. Dalam perjalan menuju pantai, kita akan menemui banyak sekali penginapan – penginapan yang disewakan... Read More

Keajaiban Tips : Potret pesisir pantai balian diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Surga, Lombok – NTB 

Published on July 25, 2014 at 10:57am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pemandangan Pantai SurgaTips, : Pantai Surga LombokTips, : Surfing di Pantai SurgaTips, : Suasana senja di Pantai SurgaTips, : Pantai Surga ( Heaven Beach )Tips, : Panorama Pantai Surga

Anda akan melalui jalan yang berkondisi kurang bagus. Ruas jalan ini akan lebih sulit untuk dilewati pada musim penghujan. Sebaliknya, ruas jalan ini akan banyak berdebu pada musim kemarau. Sehingga ada ungkapan “Pantai Surga jalan neraka”. Namun jangan khawatir, karena “Surga” telah menanti Anda di ujung perjalanan.. Read More

Keajaiban Tips : Potret Panorama Pantai Surga diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Gili Sulat, Lombok – NTB 

Published on August 17, 2014 at 10:08am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : gili sulatTips, : pemandangan di gili sulatTips, : Fasilitas yang ada di Gili SulatTips, : hutan mangrove di gili sulatTips, : snorkeling di gili sulatTips, : menyusuri hutan mangrove di gili sulat

Tak hanya berjalan-jalan saja yang bisa Anda lakukan. Anda juga bisa menyusuri hutan mangrove lewat perairannya, dengan menaiki kano. Dengan demikian, Anda bisa masuk ke dalam hutan melewati lorong-lorong Hutan Mangrove Gili Sulat yang lebat. Seakan-akan Anda memasuki hutan Amazon. Jangan khawatir karena Anda tidak akan tersesat di dalam hutan ini. karena lorong-lorong tersebut akan mengarah ke ujung gili. Anda akan bisa melihat dengan jelas berbagai satwa laut serta terumbu karangnya dari atas kano. Karena airnya sangat jernih dan dangkal. Selain itu, di lorong dalam hutan tersebut memiliki perairan yang tenang... Read More

Keajaiban Tips : Potret menyusuri hutan mangrove di gili sulat diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Karang Bolong, Serang – Banten 

Published on July 8, 2014 at 5:22pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : keindahan pantai karang bolongTips, : pantai karang bolongTips, : suasana pesisir pantai karang bolongTips, : pesona pantai karang bolongTips, : jalan menuju gua karang bolongTips, : indahnya perairan di pantai karang bolong

Kegiatan .. Read More

Keajaiban Tips : Potret indahnya perairan di pantai karang bolong diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Hamparan pasir di pesisir Pantai RantungTips, : Ombak YoyoTips, : Pesona Ombak Pantai RantungTips, : cafe di Pantai RantungTips, : Sunset di Pantai RantungTips, : Bermain Ombak Pantai Rantung

Lokasi dan Transportasi.. Read More

Keajaiban Tips : Potret Bermain Ombak Pantai Rantung diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Teupin Layeu dan Pantai Teupin Sirkui, Sabang – Sumatera Utara 

Published on July 4, 2014 at 12:58pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pesoana pantai Teupin SirkuiTips, : pesona pantai Teupin SirkuiTips, : keindahan perairan pantai Teupin SirkuiTips, : pesona bawah laut pantai candidasaTips, : aktivitas menyenangkan menjelajahi kekayaan bawah laut pantai Teupin SirkuiTips, : pantai Teupin Sirkui

Lokasi dan Transportasi.. Read More

Keajaiban Tips : Potret pantai Teupin Sirkui diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Gili Meno. Lombok – NTB 

Published on August 14, 2014 at 3:48pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Tropical Hideaways ResortTips, : Gili Meno Bird Park ResortTips, : Suri BungalowsTips, : Sunrise Di Gili MenoTips, : Suasana Perairan Di Gili MenoTips, : Hamparan Pasir Putih Di Gili Meno

Hotel Bintang 1.. Read More

Keajaiban Tips : Potret Hamparan Pasir Putih Di Gili Meno diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Nirwana, Bau Bau – Sulawesi Tenggara 

Published on July 17, 2014 at 12:16pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Panorama Di Pantai NirwanaTips, : Keindahan Bawah Laut Pantai NirwanaTips, : Pemandangan Senja Hari Di Pantai NirwanaTips, : Sunset Di Pantai NirwanaTips, : Pantai nirwana

Buton, nama pulau yang terletak di bagian selatan provinsi Sulawesi Tenggara ini merupakan tempat di mana kota Bau-Bau berada. Pusat kota nya terletak hampir tak berjarak dengan pelabuhan, se tipikal kota dagang atau kota maritime lain di Indonesia. Sebagai salah satu provinsi yang terdiri atas beberapa pulau besar dan kecil, laut dan pantai tentu nya mendominasi panorama hampir di mana pun kita berada... Read More

Keajaiban Tips : Potret Pantai nirwana diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Nguyahan, Gunungkidul – Yogyakarta 

Published on June 5, 2014 at 11:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pasir pantai landaiTips, : pantai yang masih bersihTips, : jalan menuju pantai NgunyahanTips, : pantai nguyahan dari atasTips, : pantai nguyahan saat surut

Jika belum puas bermain air, Anda bisa berlari-lari kecil menyusuri pinggiran pantai untuk menemukan bagian pantai yang lain. Jika dilihat, memang pantai Nguyahan ini tidaklah luas, tapi cobalah eksplore ke pinggiran pantai Nguyahan, maka Anda akan menemukan pasir-pasir pantai lagi. Lokasinya yang tidak seramai pantai yang lain, ditambah suara desiran ombak dan hembusan angin, membuat suasana bersantai di pantai ini semakin nyaman... Read More

Keajaiban Tips : Potret pantai nguyahan saat surut diatas, adalah isi dari informasi tentang Pantai terindah di Lombok, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Kijing, Pontianak ̵
Wisata pantai Kijing sejak lama telah menjadi obyek wisata primadona di Kabupaten Pontianak. Pantai ini menarik wisatawan ...

Pantai Ai Loang, Sumbawa ̵
Pantai Ai Loang – Pulau Sumbawa memang memiliki lokasi-lokasi wisata pantai yang sangat ...

Pulau Angso Duo, Pariaman –
Objek wisata Pulau Angso Duo  adalah perpaduan wisata alam dan sejarah di Kota ...

Pantai Sipelot, Malang – Jaw
Malang Selatan memang merupakan wilayah yang menyimpan sejuta pesona wisata alam pantai, baik ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Kuala Geulumpang, Langsa –
Pantai Tropical, Sumbawa – NTB
Pantai Talang Siring, Madura – Jawa Ti
Festival Pulau Makasar
Pantai Jembatan Polak, Sumbawa – N
Pantai Randusanga Indah, Brebes – Jawa
Pantai Jungkat, Pontianak – Kalima
Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggar

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.