Pantai terindah di Lombok 

Published on July 4, 2014 at 8:18pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai kuta lombokTips, : pantai senggigi - lombokTips, : Pantai GerupukTips, : Pantai Bangko BangkoTips, : Pantai TangsiTips, : Pantai Tanjung Ringgit

Surfer sejati harus datang ke Pantai Gerupuk di Lombok Tengah. Ya, Pantai ini menyediakan 5 spot surfing dari tingkat pemula hingga advance. Ombak pantai ini berkelas regional classic yakni ombak yang dapat dinikmati semua level surfer. Pada bulan Oktober hingga April, ketinggian ombak mencapai 4-6 kaki... Read More

Kecantikan Tips : Potret Pantai Tanjung Ringgit diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Namalatu, Pantai Santai, Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku 

Published on July 7, 2014 at 12:32pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : perairan pantai santai nan biruTips, : pantai kota pintu, karang berbentuk pintuTips, : keindahan perairan namalutuTips, : pantai kota pintuTips, : panorama pantai namlutuTips, : hamparan pasir putih pantai santai

Keunikan inilah yang membuat warga Ambon menamainya dengan Pintu Kota, seakan menjadi gerbang masuk ke kota Ambon. Berkunjung ke pantai ini tidaklah lengkap tanpa mengabadikan foto Anda yang tengah berpose di tengah pintu batu karang tersebut. Air laut yang cenderung rendah dan tidak berombak memberi kesempatan untuk mengambil jepretan berkali-kali. Dan, batu karang ini tidak hanya bisa dinikmati dari bawah, namun Anda juga bisa naik ke atasnya. Jalan setapak dengan beberapa belas anak tangga akan membawa Anda menyaksikan pantai ini dari sudut pandang berbeda... Read More

Kecantikan Tips : Potret hamparan pasir putih pantai santai diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pulau Enggano – Bengkulu 

Published on September 17, 2014 at 5:24pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Perairan Pulau EngganoTips, : Suasana Di Pantai EngganoTips, : burung liar di engganoTips, : Pantai EngganoTips, : Hamparan Pasir Putih Pantai EngganoTips, : pulau_enggano

2. Bagi anda yang mabuk laut, disarankan menggunakan KMP Perintis, karena ketika kapal mengarungi ombak, tidak terlalu terasa seperti halnya menggunakan kapal KMP Raja Enggano... Read More

Kecantikan Tips : Potret pulau_enggano diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Bagus di Lampung 

Published on September 17, 2012 at 12:48pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : pantai bagus bandarlampungTips, : pantai-bagus-di-lampungTips, : pantai-bagus-lampung

Sedikit Sepi memang. Tapi justru oleh karena itu pula, tempat ini dapat menjadi alternatif yang tepat untuk didatangi guna menghilangkan kepenatan dan stres setelah Anda membanting tulang selama sepekan berkerja. Namanya Pantai Bagus. Lokasinya hanya sekitar satu kilometer dari Jalan Lintas Sumatera atau 8 kilometer dari Kota Kalianda, Kabupaten Lampung Selatan... Read More

Kecantikan Tips : Potret pantai-bagus-lampung diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Pasir Kencana, Sumbawa – NTB 

Published on July 9, 2014 at 5:06am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pemandangan bawah laut pantai kencanaTips, : taman di kawasah pantai kencanaTips, : garis pantai melengkung pantai kencanaTips, : PAsir putih Pantai kencanaTips, : panorama pantai kencanaTips, : sunset di pantai kencana

Walau terletak di dalam kawasan Hotel Kencana, pantai ini terbuka untuk umum. Pihak pengelola mengizinkan siapa pun yang ingin menikmati suasana pantai tanpa harus menginap di cottage yang tersedia di pantai ini. Pengunjung juga bisa menggunakan kolam renang yang ada di sini dengan leluasa... Read More

Kecantikan Tips : Potret sunset di pantai kencana diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Malalayang, Manado – Sulawesi Utara 

Published on June 23, 2014 at 1:21pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : serunya diving bersamaan di berbagai spotTips, : stan makanan di pantai malalayangTips, : pesona pantai malalayangTips, : perpaduan batuan hitam dan pantai malalayangTips, : sunset di pantai malalayangTips, : diving di malalayang tidak kalah dari bunaken

Bebatuan alami khas pantai ini terhampar seolah berserakan kian berkilau menambah lengkap pemandangan di sini. Beda bebatuannya dengan pantai yang lain adalah teksturnya yang halus dan bulat-bulat seperti ulekan cabe yang terpoles alami. Tak lupa warung-warung yang menjajakan aneka makanan khas Manado yang memanjakan lidah bisa sebagai penawar lapar dikala menikmati indahnya pantai dengan semilir anginnya... Read More

Kecantikan Tips : Potret diving di malalayang tidak kalah dari bunaken diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai indah Masceti, Gianyar – Bali 

Published on July 12, 2014 at 1:30am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pura MascetiTips, : Suasana Senja di Pantai MascetiTips, : Pantai MascetiTips, : panorama Pantai MascetiTips, : Sunset Pantai Masceti

 .. Read More

Kecantikan Tips : Potret Sunset Pantai Masceti diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Raja Ampat yang Mempesona 

Published on September 7, 2009 at 3:02pm By PasirPantai.com - Filed under Tips
Tips, : wisata raja ampatTips, : raja-ampatTips, : raja ampat resortTips, : diving di raja ampatTips, : pulau pulau raja ampatTips, : raja ampat tour

Menurut legenda setempat, Raja Ampat, yang berarti “Empat Raja”, merujuk kepada empat pulau utama di sana: Misool, Salawati, Batanta, dan Waigeo. Empat pulau ini diyakini lahir dari empat telur yang ditemukan oleh seorang wanita. Raja Ampat juga memiliki sejarah yang panjang sebagai bagian dari jalur perdagangan rempah-rempah, yang membawa banyak peradaban ke daerah ini dan berkontribusi pada kekayaan budaya yang dimilikinya... Read More

Kecantikan Tips : Potret raja ampat tour diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Poto Tano, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 11:41am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : perairan Pantai Poto Tano yang biruTips, : Sejumlah pengunjung berada di pinggir Pantai Poto Tano, Desa Tano, Taliwang, Sumbawa Barat, Minggu (22/6).Tips, : pelabuhan  Pantai Poto TanoTips, : Pesona Pantai Poto TanoTips, : mercusuar Pantai Poto TanoTips, : kekayaan bawah laut Pantai Poto Tano

Selain posisinya yang penting, Pelabuhan Poto Tano ini sering disebut sebagai pelabuhan paling cantik di Indonesia. Ya, hal itu dikarenakan alamnya yang indah dengan gugusan bukit dan perairan hijau kebiruan. Saat musim kemarau, bukit-bukit ini akan diselimuti rumput yang berwarna kekuningan seperti bulu jagung kering. Sedangkan saat musim penghujan, bukit tersebut sangat hijau hingga sepadan dengan warna perairan yang ada di tepian... Read More

Kecantikan Tips : Potret kekayaan bawah laut Pantai Poto Tano diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Pantai Rantung, Sumbawa – NTB 

Published on July 18, 2014 at 1:43pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pesona Ombak Pantai RantungTips, : cafe di Pantai RantungTips, : Hamparan pasir di pesisir Pantai RantungTips, : Ombak YoyoTips, : Bermain Ombak Pantai RantungTips, : Pemandangan Pantai Rantung

Meski mungkin tergolong lebih murah, namun waktu tempuh dari jakarta ke Lombok akan memakan waktu dua hari. Berbeda dengan jika anda menggunakan pesawat dari Jakarta maka hanya dalam waktu kurang lebih 1,5 jam anda sudah bisa sampai di kota Lombok... Read More

Kecantikan Tips : Potret Pemandangan Pantai Rantung diatas, adalah salah satu bahasan artikel tentang Pantai terindah di Lombok, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Batu Payung, Bengkayang
Pantai ini sebenarnya merupakan perkampungan nelayan Batu Payung, Bengkayang. Dinamakan Pantai Batu Payung, ...

Pantai Kura – kura, bengkaya
Pantai kura-kura yaitu sebuah pantai yang terletak di kabupaten bengkayang, yang berbatasan langsung ...

Pulau Kenawa, Sumbawa –
Indonesia memiliki beribu-ribu pulau, setiap pulau memiliki keindahan sendiri-sendiri, baik itu pulau yang ...

Pantai Gurah, Blitar – Jawa
Panorama alam di Pantai Gorah tak kalah indahnya dengan Pantai Modangan. Pasir pantai ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Wai Ipa, Sula – Maluku
Pulau Wetar ( Pulau terluar Indonesia )
Gili Trawangan, Lombok
The Passage, Raja Ampat – Papua
Pantai Werur, Sorong – Papua
Pantai Goa Cemara, Bantul – Yogyak
Pantai Pondok Bali, Subang – Jawa Bara
Pantai Pasir Putih, Situbondo – Ja

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.