Pantai Jimbaran dan Kedonganan Bali – Tak Pernah Membosankan 

Published on October 9, 2012 at 4:38am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : sunset-di-Pantai-Jimbaran-BaliBali, : Pantai-Jimbaran-BaliBali, : Pantai-Jimbaran-Bali-4Bali, : restoran-di-pantai-jimbaran-baliBali, : Pantai-Jimbaran-Bali-3Bali, : Pantai-Jimbaran-Bali-2

Pantai Jimbaran dan Kedonganan lokasinya saling berdekatan dan berada di pesisir selatan Pulau bali, atau sekitar 5 km dari Pantai Kuta. Pantai Jimbaran berada di sebelah selatan dan Pantai Kedonganan berada di sebelah utara... Read More

Keelokan Bali : Foto Pantai-Jimbaran-Bali-2 diatas, adalah bagian dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Kedonganan, Badung – Bali 

Published on July 9, 2014 at 4:54am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : sunset pantai kedonganBali, : semaraknya suasana malam di cafe pantai kedonganBali, : Cafe - cafe di atas pasir pantai KedonganBali, : perau - perahu nelayan tradisional

Pantai yang secara langsung bersebelahan dengan Pantai Jimbaran ini cukup terkenal dikalangan para turis karena memiliki pemandangan yang indah dan juga pasir putihnya yang eksotis. Keadaan tersebut makin ditambahi dengan deburan ombaknya yang cukup tenang sehingga tak membahayakan keselamatan dan memungkinkan untuk dijadikan areal berenang anak-anak Anda... Read More

Keindahan Bali : Gambar perau - perahu nelayan tradisional diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Ngliyep Malang 

Published on July 30, 2013 at 1:34am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pasir-putih-pantai-ngaliyepBali, : pantai-di-malangBali, : pantai-ngaliyep-malangBali, : ombak-pantai-ngaliyep

Pantai Ngliyep terletak sekitar 62 ke arah selatan dari Malang. Berada diDesa Kedungsalam, kecamatan Donomulyo. Kawasan ini menempati areal seluas 10 hektar yang meliputi kawasan pantai, kawasan penginapan dan lahan parkir. Dari sapuan pandangan mata, pengunjung akan menemukan pemandanagan indah di pantai ini. Pengunjung akan melihat tebing-tebing curam dengan hutan lindung yang sangat lebat. Dan hamparan pasir putih yang membentang luas di pesisir pantai Nygliyep. Sungguh perpaduan alam yang unik... Read More

Keindahan Bali : Gambar ombak-pantai-ngaliyep diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Barombong Makassar 

Published on September 18, 2012 at 1:06pm By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai barombong

Pantai Barombong terletak di makasar, tepatnya di kecamantan Tamalate, Makasar. Menawarkan wisata pantai yang tidak kalah seperti pantai lain diindonesia. Pantai barombong berpasir putih sangat cocok untuk berlibur akhir pekan, Wisatawan dapat menikmati pemandangan itu pada hamparan pasir putih, melakukan aktifitas seperti berenang, main ski air, berlayar, berbaring untuk sekedar mandi sinar matahari bermain voli pantai atau sepakbola pantai, bermain layang – layang dan lain lainnya. Daya tarik pantai yang berjarak kurang lebih 12 km ( 40 menit ) dari pusatkotaini terutama adalah pemandian alam dan olahraga air. Di akhir pekan, pantainya yang memiliki pasir hitam dikunjungi untuk berlibur... Read More

Keindahan Bali : Gambar pantai barombong diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Medewi,Jembrana – Bali 

Published on July 16, 2014 at 4:36pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : keindahan Pantai MadewiBali, : kepuasan menaklukan ombak pantai MadewiBali, : salah satu resort di Pantai MadewiBali, : Berselancar di Pantai MedewiBali, : Surfing di pantai MadewiBali, : pemandangan pantai medewi

Waktu terbaik unttuk berselancar, Putu mengatakan adalah di bulan Agutus karena di bulan tersebut ombak di Pantai Medewi dalam keadaan Ideal untuk berselancar. “ ombaknya bisa mencapai 3 sampai 4 meter” katanya. Hanya saja hindari jikaombak setinggi 6 meter, menurtnya ombak tersebut terlalu riskan untuk kita berselancar, selain itu ombak tersebut susah diselancari... Read More

Keindahan Bali : Gambar pemandangan pantai medewi diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Palabusa, Bau Bau – Sulawesi tenggara 

Published on July 16, 2014 at 5:15pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai palabusaBali, : pesona pantai palabusaBali, : pengolahan MutiaraBali, : keindahan Pemandangan pantai Palabusa

Wisata.. Read More

Keindahan Bali : Gambar keindahan Pemandangan pantai Palabusa diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Harapan Nusa Tenggara Timur 

Published on October 8, 2012 at 5:34am By PasirPantai.com - Filed under Bali
Bali, : pantai harapan nusa tenggara timur

Pantai Harapan Kota Agung terletak ± 10 km dari Pusat Pemerintahan Kabupaten Tanggamus. Pada saat ini terdapat pelabuhan laut penyeberangan yang melayani rute Kota Agung – Pulau Tabuan – Tirom – Tampang – Belimbing. Saat ini di sekitar lokasi telah berkembang beberapa fasilitas pendukung, seperti fasilitas perdagangan berupa pasar dan pertokoan, sarana akomodasi berupa 2 buah hotel melati dan tiga buah rumah makan.Pantai Harapan Kota Agung sangat pas buat wisata bersama keluarga di akhir pekan,Wisata Indonesia Surga Dunia... Read More

Keindahan Bali : Gambar pantai harapan nusa tenggara timur diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Mirota, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 16, 2014 at 4:56pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : Cottage Di Pantai MirotaBali, : banana Boat Di Pantai MirotaBali, : Bersantai Melepas Lelah di Pantai MirotaBali, : Hamparan Pasir Putih Di Pantai MirotaBali, : Panorama pantai Mirota

Mirota Beach juga menawarkan kesempatan untuk kemping dan jelajah alam. Bagi mereka yang cukup bernyali, bisa menyewa penduduk lokal untuk mengelilingi pulau-pulau kecil yang ada di sekitar Pulau Galang... Read More

Keindahan Bali : Gambar Panorama pantai Mirota diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

pantai Kamali, Bau Bau – Sulawesi Tenggara 

Published on July 8, 2014 at 4:49pm By tanzil - Filed under Bali
Bali, : fasilitas yang sudah baik di pantai kamaliBali, : keindahan patung naga pada malam hariBali, : panorama pantai kamaliBali, : patung naga hijauBali, : sunset di pantai kamali

Cahaya kuning keemasan dengan sedikit rona merah berbaur menjadi satu bak menghiasi cakrawala. Langit biru terbentang bagai lukisan, awan-awan nya yang putih seakan berpijak di horizon selat Buton... Read More

Keindahan Bali : Gambar sunset di pantai kamali diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Pantai Harlem, Jayapura – Papua 

Published on June 29, 2014 at 11:22am By tanzil - Filed under Bali
Bali, : pantai harlem tercantik di jayapuraBali, : pesona pantai harlemBali, : fasilitas yang sudah tertata rapiBali, : suasana yang rindang di pantai harlemBali, : pantai harlem

4. Dekatkan diri anda dengan penduduk sekitar. Mungkin saja mereka senang dengan kunjungan anda dan siapa tahu anda akan dapat tumpangan gratis jika anda berniat untuk menginap... Read More

Keindahan Bali : Gambar pantai harlem diatas, adalah isi dari artikel tentang Pantai Kedonganan, Badung – Bali, yang dikategorikan dalam Kategori Bali.

Artikel Terbaru:

Pantai Batu Nona, Kupang ̵
Wisata pantai di timur pesisir minahasa, dengan miring pantai berpasir putih, bersih dan ...

Pantai Jelangkung, Malang –
Pantai Jelangkung adalah sebuah pantai di pesisir selatan Pulau Jawa yang secara administratif berada di ...

Pantai Lawar, Sumbawa –
Pantai Lawar – Sajian wisata alam yang beragam dan berbeda merupakan kekayaan alam ...

Pantai Ratenggaro, Sumba ̵
Salah satu pantai terindah di indonesia, Pantai Retenggaro terletak di Kabupaten Kodi, Sumba, ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Tanjung Batu, Pemangkat – Kalim
Pantai Krueng Geukuh, Lhokseumawe –
Pantai Melayu, Batam – Kepulauan Riau
Pantai Pulau Awi, Batam – Kepulaua
Pantai Kondang Bandung, Malang – Jawa
Pantai Ballina, Karangasem – Bali
Pantai Leli Pulau Rote – Seindah N
Pantai Ciramea, Banten – Jawa Barat

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.