Pengunjung dapat melakukan pemancingan di sekitar dermaga pantai ataupun di beberapa sudut di pantai ini yang memiliki arah arus aliran tempat ikan berkumpul. Sembari menunggu ikan yang tertangkap pengunjung tidak akan bosan karena udara pantai yang sejuk dan pemandangan yang eksotis membuat rasa bosan dapat meluap seketika... Read More
Pesona Tips : Gambar Batu-payung-Lombok diatas, adalah bagian penting dari berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dimasukkan dalam Kategori Tips.
Surfing, olahraga seru untuk Anda yang ingin menantang ombak. Indonesia pun menjadi destinasi incaran peselancar di dunia. Ombaknya pun beragam, bisa untuk yang profesional sampai pemula. Ini dia 7 pantai seru buat surfing di Indonesia!.. Read More
Pesona Tips : Foto ombak di pantai ombak Ombak Tujuh diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Apabila berkunjung bersama keluargam tak ada salahnya untuk mengajak anak-anak bermain pasir membentik pola atau bidang tertentu. Kondisi pantai yang masih bersih dengan ombak yang relative kecil membuat pantai ini juga cocok untuk lokasi berenag, snorkeling atai olahraga air lainnya. Wisatawan yang belum mahir berenang, atau masih dibawah umur, dapat menyewa peralatan renang seperti ban pelampung di sekitar pantai ini... Read More
Pesona Tips : Foto sore-di-pantai-lombang diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Objek wisata Pantai Lawata menyuguhkan panorama alam yang indah dengan hamparan pasir putihnya yang halus serta air laut yang biru dan jernih. Beberapa tonjolan perbukitan pun tampak menghiasi dan menyejukkan pandangan anda dengan warna hijau dan sedikit kekuningan... Read More
Pesona Tips : Foto pantai lawata diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Singkat cerita sang perempuan meninggal dunia akibat terjun dari tebing ke arah dasar laut. Entah kenapa jasadnya kemudian berubah menjadi batu yang sekarang disebut oleh masyarakat setempat dengan nama batu nona. Kalau pengunjung mendatangi batu nona dan melihat dari dekat, maka permukaan batu karang yang disebut dengan batu nona itu, terlihat seperti ada pahatan berbentuk perempuan. Sayangnya batu karang yang disebut dengan batu nona ini sempat rubuh. Batu tersebut rubuh karena derasnya hantaman ombak yang menerpanya selama bertahun-tahun... Read More
Pesona Tips : Foto Suasana Senja Saat Air Laut Surut diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Nama Belitong, menurut cerita yang tersebar di masyarakat, merupakan asal muasal dari sebutan “bali yang terpotong”. Walau cukup banyak wisatawan yang menganggap bahwa pantai belitong lebih indah jika dibandingkan dengan pantai pantai di bali. Ya, terlebih lagi karena di belitong pantainya masih indah, bersih dan alami. Susunan batu granit di jejeran pantai yang alami semakin menambah pesona belitong Ditambah lagi dengan pemandangan bawah laut seperti terumbu karang, dan ikan ikan yang mempesona. Belitong memang sungguh indah... Read More
Pesona Tips : Foto pantai-bilik-belitung diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
2. Tari Rejang Jasri.. Read More
Pesona Tips : Foto Berselancar di pantai jasri diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
1. Sebaiknya bawalah makanan sendiri dari luar atau makanlah terlebih dahulu sebelum anda tiba di Pantai Tembok Berlin. Harga makanan yang di jual di tempat ini jauh lebih mahal daripada di tempat-tempat lainnya. Selain itu, pemandangan pasir pantai yang lumayan di penuhi sampah, bisa saja mengurangi nafsu makan anda... Read More
Pesona Tips : Foto Suasana pantai tembok berlin diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Jika para wisatawan atau wisatawan asing ingin berbagi mengenai tempat wisata pantai yang cukup indah yang mungkin akan bisa menjadi alternatif lain saat Anda berlibur. Pantai batu hiu dengan peninggalannya masih bisa disaksikan berupa batu besar berwarna hitam mirip ikan hiu yang sedang berenang jika laut sedang pasang.
Tempat yang sering diziarahi bagi mereka yang ingin menjadi sinden (penyanyi) beken atau penabuh gamelan kesohor itu berawal dari cerita rakyat Sembah Genter Oder, Sembah Galuh Oder dan Sembah Galunggung Kuning. Sembah Galunggung Kuning diminta bantuan menangkap ikan untuk lawuh makan mereka bersama lebih dari 60 anggota pasukannya... Read More
Pesona Tips : Foto pantai batu hiu diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Banyak kegiatan yang dapat dilakukan bila berkunjung ke pantai ini yaitu; bersantai sambil menikmati suasana pantainya yang tenang, berjemur, bermain, surfing dan memancing. Pantai Purnama juga sering dijadikan tempat kegiatan upacara keagamaan oleh penduduk setempat seperti Melasti dan Melarung Bumi... Read More
Pesona Tips : Foto Suasana Senja di pantai Purnama diatas, adalah salah satu bahasan blog artikel tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.
Artikel Terbaru:
Pantai Garoga Tigaras, Danau TBerbicara tentang pesona kota wisata Parapat, tentu tidak akan ada habisnya. Sebab kota ...
Pantai Losari di MakassarPantai Losari adalah sebuah pantai yang terletak di sebelah barat kota Makassar. Pantai ...
Pulau Dewata BaliInilah pulau yang paling terkenal di Indonesia. Tempat mengagumkan yang menyimpan gabungan keindahan ...
Pantai Cipatujah, Tasikmalaya Pantai Cipatujah, dengan luas 115 ha, merupakan pantai berkarang yang kaya akan terumbu-terumbu ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.