7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik 

Published on June 6, 2014 at 4:01pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak di pantai Watu KarungTips, : ombak di pantai MarosiTips, : ombak di pantai ombak Ombak TujuhTips, : ombak di pantai di UluwatuTips, : ombak di pantai tanjung setiaTips, : ombak di pantai Plengkung

Surfing, olahraga seru untuk Anda yang ingin menantang ombak. Indonesia pun menjadi destinasi incaran peselancar di dunia. Ombaknya pun beragam, bisa untuk yang profesional sampai pemula. Ini dia 7 pantai seru buat surfing di Indonesia!.. Read More

Kecantikan Tips : Gambar ombak di pantai Plengkung diatas, adalah isi dari tulisan tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikategorikan dalam Kategori Tips.

Pantai Batu Payung, Bengkayang – Lombok Tengah 

Published on May 30, 2014 at 9:15am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Hamparang-pasir-pantai-batu-payung-39Tips, : Pantai-batu-Payung-Pontianak-30Tips, : booluyouleTips, : Batu-payung-LombokTips, : wahana di pantai batu payungTips, : takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94

Karena kepedulian dari penduduk lokal akan kebersihan dan keindahan pantai yang tetap terjaga membuat pantai batu Payung menjadi objek wisata yang tiap tahunnya selalu ramai dikunjungi oleh para wisatawan dalam negeri maupun luar negeri dan khususnya bagi mereka yang hobi memancing... Read More

Keajaiban Tips : Foto takjub-melihat-Pantai-Batu-Payung-94 diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ekas, Lombok – NTB 

Published on July 7, 2014 at 1:50pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : ombak besar yang berada di pantai ekasTips, : kepuasan surfing di pantai ekasTips, : sunset di pantai ekasTips, : sunrise di pantai ekasTips, : keindahan perairan pantai ekasTips, : ombak pantai ekas yang menantang para surfer

Teluk Ekas merupakan kawasan yang berada dalam satu jalur dengan wisata pantai Surga, Pantai Kaliantan, dan Pantai Cemara.. Pantai ini lebih mengandalkan pada potensi gelombangnya yaitu untuk para penikmat peselancar. Selain karena ombaknya yang besar namun tidak terlalu berbahaya. Pantai Ekas banyak dikunjungi wisatawan terutama wisatawan dari manac negara. Pilihan alternatif lain selain berlibur ke gili trawangan ataupun Pantai kuta yang ada dibali... Read More

Keajaiban Tips : Foto ombak pantai ekas yang menantang para surfer diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Lembah Putri, Kalipucang – Jawa Barat. 

Published on August 31, 2014 at 10:24am By tanzil - Filed under Tips
Tips, : indahnya pantai lembah putriTips, : pemandangan pantai lembah putri dari atas bukitTips, : terlihat pantai pangandaran dari atas bukit lembah putriTips, : tangga yang didesain seperti miniatur Tembok Cina di Pantai lembah putriTips, : pantai lembah putri

Untuk menuju ke Pangandaran ada berbagai transportasi umum yang bisa digunakan. Pengunjung bisa menggunakan bus dari Bandung. Atau jika ingin berkelana, pengunjung bisa menggunakan kereta api dari Bandung ke Banjar lalu dilanjutkan dengan bus. Selama perjalanan menggunakan kereta, pemandangan sepanjang jalan cukup indah. Satu lagi, Pangandaran juga bisa dicapai dengan transportasi udara... Read More

Keajaiban Tips : Foto pantai lembah putri diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Tirang, Semarang – Jawa Tengah 

Published on July 25, 2014 at 7:14pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Pantai Tirang, SemarangTips, : Suasana Perairan Pantai TirangTips, : Kegiatan memancing di Pantai TirangTips, : Pantai TirangTips, : Lokasi Wisata Pantai Tirang SemarangTips, : Keindahan Senja di Pantai Tirang

Agar Anda puas berburu ikan kakap putih, coba susuri wilayah barat pantai. Di sini ada daratan seluas kurang lebih 20 meter yang dikelilingi laut. Konon, daratan ini dulu berupa tambak. Kurang jelas bagaimana ceritanya tambak ini jebol, dan terbentuklah daratan. Mengapa banyak ikan kakap putih di sini, Di daratan yang tak seberapa luas ini banyak pohon-pohon yang sudah mati. Diantara pepohonan itulah habitat barramundi. Bahkan, kerang kerong juga banyak di sekitar sini... Read More

Keajaiban Tips : Foto Keindahan Senja di Pantai Tirang diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ule, Pulau Sumbawa.- Nusa Tenggara Barat 

Published on August 24, 2014 at 9:19pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai ule - SumbawaTips, : birunya air laut di pantai uleTips, : perpaduan pasir putih dan biru laut di pantai uleTips, : waktu senja di pantai uleTips, : hamparan pasir putih pantai ule

2. Bawalah makanan sebelum mencapai pantai apabila ingin berhemat serta ingin berlama-lama di kawasan Pantai Ule... Read More

Keajaiban Tips : Foto hamparan pasir putih pantai ule diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Mandorak, Sumba Barat Daya – NTT 

Published on June 20, 2014 at 9:46pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai mandorak kodi sumba barat dayaTips, : Jurang di pantai MandorakTips, : danau weekuriTips, : danau weekuri, sumbaTips, : Tebing tebing pantai mandorakTips, : Pesona Pantai Mandorak

Dibandingkan tempat wisata di daerah lain, tarif ini memang terbilang mahal. Namun wajar, mengingat jarak tempuh yang sangat jauh, yakni memakan waktu hampir tiga jam. Apalagi kondisi jalan masih buruk. Jalan utama dari Bandara Tambolaka ke Desa Kalenarongo memang sudah diaspal, meskipun banyak bagian yang rusak. Namun akses dari jalan utama menuju pantai, belum tersentuh pem­bangunan sama sekali... Read More

Keajaiban Tips : Foto Pesona Pantai Mandorak diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Jungkat, Pontianak – Kalimantan Barat 

Published on June 28, 2014 at 3:34pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : Wisata Jungkat BeachTips, : Sunset di Pantai JungkatTips, : pantai Jungkat, Siantan - PontianakTips, : papan Nama Jungkat BeachTips, : Jungkat Beach Pontianak Menyuguhkan Pemandangan yang Indah

Jika Anda ingin menikmati suasana Jungkat Beach pada sore hari, plus sunsetnya, tidak ada salahnya sejenak Anda melakukan wisata kuliner dengan mengunjungi Pondok Pengkang, letaknya di daerah Peniti, tidak jauh dari Jungkat Beach,  menikmati pengkang khas Pontianak. Atau jika Anda punya waktu lebih, Anda juga dapat menikmati suasana adem ditemani dengan es kelapa muda dengan mengunjungi Pondok Grevala, tidak jauh dari Pondok Pengkang. Di Pondok Grevala Anda juga bisa menyalurkan hobi memancing Anda karena ada kolam-kolam yang memang dibuat untuk tempat memancing dan bisa Anda nikmati langsung daging ikan segarnya setelah membayar di kasir... Read More

Keajaiban Tips : Foto Jungkat Beach Pontianak Menyuguhkan Pemandangan yang Indah diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Talise, Palu – Sulawesi Tengah 

Published on June 21, 2014 at 6:07pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai taliseTips, : jembatan palu sulawesiTips, : pesona Pantai TaliseTips, : sunset yang mengagumkan di pantai taliseTips, : jembatan merah pantai talise

Keberadaanya yang dekat dengan pusat kota menjadikan pantai ini banyak dikunjungi oleh pendatang maupun masyarakat Palu sendiri. Berkunjung di siang hari agak kurang cocok, karena cuaca di Palu umumnya terik dan angin bertiup sangat kencang saat jam 12 siang lewat... Read More

Keajaiban Tips : Foto jembatan merah pantai talise diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Pantai Ujong Blang, Lhokseumawe – Aceh 

Published on August 24, 2014 at 9:15pm By tanzil - Filed under Tips
Tips, : pantai ujong blang saat ramai pengunjungTips, : pantai ujong blangTips, : saat senja di pantai ujong blangTips, : sunset di pantai ujong blangTips, : hamparan pasir pantai ujong blang

Di warung ini pengunjung dapat membeli berbagai aneka jus ataupun air kelapa muda. Makanan yang spesial di pantai Ujong Blang adalah rujak Aceh. Rujak Aceh merupakan menu yang paling laris dicari oleh wisatawan yang berkunjung kesini. Karena selain rasanya yang khas, harganya pun relatif murah... Read More

Keajaiban Tips : Foto hamparan pasir pantai ujong blang diatas, adalah salah satu bahasan berita tentang 7 Pantai Di Indonesia Dengan Ombak Terbaik, yang dikelompokkan dalam Kategori Tips.

Artikel Terbaru:

Pantai Ujung Genteng Jawa Bara
Pantai Ujung Genteng memiliki karakterisitk umumnya pantai selatan pulau Jawa yang bersih airnya ...

Pulau Kaja, Palangkaraya – K
Setelah menjalani perawatan untuk beberapa lama di Nyaru Menteng, saatnya bagi para orangutan ...

Pantai Lakeba di Buton Utara &
Pantai Lakeba terdapat di Kabupaten Buton Utara, Propinsi Sulawesi Tenggara. Untuk mencapai pantai ...

Pulau Gag, Raja Ampat –
Wilayah Kabupaten Kepulauan Raja Ampat merupakan kepulauan yang terdiri dari kurang lebih 610 ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Klayar Pacitan Jawa Timur
Pantai Pamayangsari, Tasikmalaya – Jaw
Pantai Minajaya, Sukabumi – Jawa B
Pantai Nipah, Lombok – Nusa Tenggara B
Pantai Ujung Genteng ( Pantai Nirwana ),
Pantai Candidasa, Karangasem – Bal
Pantai Kemala Balikpapan – Tempat
Pulau Angso Duo, Pariaman – Sumatera B

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.