Keunikkan yang dimiliki pulau ini memang cukup banyak, selain pulau ini tidak dihuni oleh manusia, melainkan oleh ratusan ular, pulau ini juga memiliki daya tarik luar biasa ketika anda melihat banyaknya ular yang bergelantungan di tebing-tebing terjal ataupun yang sedang beristirahat di sela-sela bebatuan... Read More
Hal menarik lain yang mungkin sangat disayangkan jika anda lewatkan adalah, naiknya penyu hijau dan penyu sisik untuk bertelur. Sayangnya hal ini hanya terjadi di malam hari. Jadi bagi anda yang ingin melihatnya, bisa membawa tenda untuk bermalam di sini. Selain menikmati indahnya langit malam di atas pulau, anda juga bisa melihat aktifitas penyu tersebut... Read More
Pulau Tinjil merupakan sebuah pulau kecil dengan segudang pesona alam yang begitu indah dan eksotik. Suasana pemandangan alam disekitar pulau ini, terlihat masih begitu asri. Beraneka jenis pohon seperti Ketapang, Melinjo, serta Sawo Hutan, tumbuh dengan subur dan rindang pada pulau yang terletak disekitar Samudra Hindia tersebut. Selain itu, disepanjang pesisir pantai Pulau Tinjil, kita dapat menyaksikan panorama alam yang begitu fantastik dan luar biasa mengagumkan. Hamparan pasir yang lembut dan berwarna putih bersih, terlihat begitu sempurna berpadu dengan jernihnya warna laut disekitar perairan dipulau Tinjil ini... Read More
Pulau kaung ini juga memiliki pantai yang sangat indah, anda bisa melihat laut lepas dengan bebas tanpa penghalang, dan lagi pemandangan sunset dari pesisir pantai pulau kaung ini sangat indah. Banyak pengunjung yang datang berkunjung bukan sekedar menikmati pemandangan dan berekreasi bersama keluarga, tapi juga untuk memancing, apalagi ada sebuah dermaga kecil yang sampai ke tengah laut, dan spot itu merupakan tempat yang sangat bagus untuk memancing... Read More
Di tengah-tengah pulau terdapat sebuah desa yang bernama desa teulaga tujoh. Desa ini memiliki luas sekitar 4 hektar yang ditinggali sekitar 700 kepala keluarga... Read More
Artikel Terbaru:
Pantai Tapak Paderi – BengkuProvinsi Bengkulu yang berbatasan langsung dengan Samudera Indonesia memiliki garis pantai yang panjang ...
Pantai Selat Baru, Bengkalis &Banyak sekali kota-kota dengan pesona unik dan indah, dapat kita kunjungi diprovinsi yang ...
Pulau Seumadu, Lhokseumawe Terkenal sebagai tempat wisata pilihan di Kota Lhokseumawe. Hal ini dikarenakan indahnya pemandangan ...
Pantai Rajegwesi, Banyuwangi &Pantai Rajegwesi adalah sebuah pantai yang terletak di Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi, ...
Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:
Lokasi Pantai di Indonesia
Topik Populer
Advertisement:
Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.