Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali 

Published on November 8, 2009 at 12:19pm By PasirPantai.com - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Panorama Alam Pulau RoteNusa Tenggara, : Peta Pulau RoteNusa Tenggara, : Keindahan Pantai Pulau RoteNusa Tenggara, : pulau rote

Kapal feri cepat lepas jangkar dari Pelabuhan Tenau Kupang pukul 09.00 Wita. Namun baru sekitar 45 menit berlayar, di sekitar perairan Pulau Semau, kapal diguncang pusaran arus kuat yang berputar-putar seperti puting beliung... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret pulau rote diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Sabolon, Flores – NTT 

Published on September 27, 2014 at 4:07pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : hamparan pasir pantai pulau sabolonNusa Tenggara, : pemandangan alam di pulau sabolonNusa Tenggara, : pulau sabolon - floresNusa Tenggara, : pulau sabolonNusa Tenggara, : jernihnya air laut pulau sabolonNusa Tenggara, : panorama pulau sabolon

Ada Pulau Sabolon Besar dan Pulau Sabolon Kecil, begitu penduduk lokal menyebutnya. Pulau Sabolon Kecil terkenal dengan spot menyelam yang indah, sedangkan Pulau Sabolon Besar lebih banyak digunakan untuk berkemah di pinggir pantai. Namun keduanya sama menariknya. Perairan sekitarnya yang termasuk dangkal ini, menawarkan ratusan macam flora dan fauna laut, seperti terumbu karang dan Ikan Badut, bahkan apabila beruntung, wisatawan bisa menemukan Ikan Pari yang sering muncul di perairan sekitar pulau ini. Kekayaan alam laut Pulau Sabolon ini sudah berkelas dunia, sudah banyak wisatawan penggila laut datang dan menyelam... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret panorama pulau sabolon diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pulau Derawan Kalimantan Timur – Nirwana Tropis 

Published on September 26, 2012 at 4:24pm By PasirPantai.com - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pulau derawan kalimantan timurNusa Tenggara, : pantai di pulau derawanNusa Tenggara, : pulau-derawan-kaltimNusa Tenggara, : jembatan-pulau-derawanNusa Tenggara, : wisata-pulau-derawan-kalimantanNusa Tenggara, : keindahan-pulau-derawan

Pulau ini memang relatif kurang begitu dikenal khususnya di dalam negeri karena untuk mencapainya butuh perjuangan tersendiri yang cukup berliku. Anda mesti menuju ke Balikpapan dulu dari Jakarta, Surabaya, Yogyakarta atau Denpasar, untuk menuju pulau ini. Kurang lebih dua jam waktu tempuh penerbangan dari Jakarta ke Balikpapan.

Cara ke Pulau Derawan Kalimantan Timur

Dari Balikpapan, Anda masih harus terbang menuju Tanjung Redeb selama satu jam dengan menaiki pesawat kecil yang dilayani oleh KAL Star, Deraya atau DAS. Selain itu, Tanjung Redeb juga bisa dicapai melalui laut, dengan menaiki kapal dari Samarinda atau Tarakan ke Tanjung Redeb dilanjutkan dengan menyewa motorboat menuju pulau Derawan dengan lama perjalanan kurang lebih 2 jam... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret keindahan-pulau-derawan diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Brang Sedo, Sumbawa – NTB 

Published on July 4, 2014 at 11:47am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : images (4)Nusa Tenggara, : ketenangan suasana pantai Brang SedoNusa Tenggara, : pantai Brang SedoNusa Tenggara, : birunya laut di pantai Brang SedoNusa Tenggara, : pemandangan Bawah Laut pantai Brang SedoNusa Tenggara, : panorama Pantai Brang Sedo

Pantai ini mungkin tidak akan menghadirkan hamparan pasir putih yang melimpah seperti pantai lain. Namun jernihnya air dan cantiknya panorama bawah lautnya boleh diuji saat  snorkeling dan diving. Tempat yang dapat dicapai 70 menit dengan kapal dari Tanjung Pasir ini sangat cocok untuk berkemah, lho. Masih banyak pohon-pohon tepi laut yang menaungi, jadi kamu tidak perlu takut kepanasan saat berada di sini... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret panorama Pantai Brang Sedo diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Yakoba, Jayapura – Papua 

Published on July 16, 2014 at 5:18pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pemandangan pantai yakobaNusa Tenggara, : pantai yakoba argapuraNusa Tenggara, : senja di pantai Yakoba

Pantai Yakoba memang belum begitu dikenal luas oleh masyarakat luas ataupun wisatawan yang datang ke Kota Jayapura. Bukan karena pantainya yang kurang menarik, tetapi karena letak pantainya yang berada di balik tebing serta perbukitan dan tidak begitu terlihat lokasinya dari jalanan. Untuk mencapai lokasinya juga tidak semua kendaraan umum akan melewati pantai ini... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret senja di pantai Yakoba diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Teluk Bima, Sumbawa – NTB 

Published on November 14, 2014 at 11:27am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : pemandangan di teluk bimaNusa Tenggara, : panorama teluk bimaNusa Tenggara, : Kalaki BeachNusa Tenggara, : teluk bimaNusa Tenggara, : suasana senja di teluk bimaNusa Tenggara, : sunset di teluk bima

Teluk Bima yang membentang mulai dari Lewa Mori, Kalaki, Oi Niu, Panda, Lawata, Ama Hami hingga Kolo dan sebagian kecamatan Soromandi dan Bolo. Teluk Bima ini letaknya tidak terlalu jauh dari pusat kota Bima, dan berapa di posisi sebelah Barat kota Bima, sangat mudah untuk menemukannya, karena disekitar lokasi Teluk Bima ini ada banyak sekali pantai-pantai yang cukup terkenal di kota Bima, dan oleh karena itu tentu jalan untuk bisa sampai ke lokasi Teluk Bima ini juga sudah lumayan bagus... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret sunset di teluk bima diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Pulau Merah, Banyuwangi – Jawa Timur 

Published on October 1, 2014 at 11:47am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Suasana Pesisir Pantai Pulau MerahNusa Tenggara, : Pantai Pulau MerahNusa Tenggara, : Panorama Pantai Pulau MerahNusa Tenggara, : Sunset Pantai Pulau MerahNusa Tenggara, : Pesisir Pantai Pulau MerahNusa Tenggara, : Pesona Pantai Pulau Merah

Jalan Raya Situbondo Km 14.. Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret Pesona Pantai Pulau Merah diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Namalatu, Pantai Santai, Pantai Pintu Kota, Ambon – Maluku 

Published on July 7, 2014 at 12:32pm By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : perairan pantai santai nan biruNusa Tenggara, : pesona pantai kota pintuNusa Tenggara, : pantai kota pintu, karang berbentuk pintuNusa Tenggara, : keindahan perairan namalutuNusa Tenggara, : hamparan pasir putih pantai santaiNusa Tenggara, : kejernihan perairan pantai kota pintu

Pepohonan di sepanjang garis pantai jauh lebih rindang dibandingkan di pantai-pantai lain. Dan, seperti pada kebanyakan pantai-pantai lain, beberapa penjual makanan ringan dan rujak yang berjejar memenuhi jalan setapak menuju pantai siap mengganjal perut Anda dengan beragam makanan dengan harga sangat terjangkau... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret kejernihan perairan pantai kota pintu diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Pantai Marina, Batam – Kepulauan Riau 

Published on July 12, 2014 at 1:04am By tanzil - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : Banana Boat di Pantai Marina, BatamNusa Tenggara, : Fasilitas Hiburan di Pantai Marina, BatamNusa Tenggara, : Hamparan Pasir Pantai Marin, BatamNusa Tenggara, : Suasana Senja hari di Pantai Marina, BatamNusa Tenggara, : Dermaga Pantai Marina, Batam

terdapat pelabuhan Internasional jika datang dari Singapura Objek wisata Pantai Marina berada di dalam kawasan wisata terpadu Marina Water Front City. Di kawasan Pantai Marina ini terdapat resort ternama dan mewah yang di dalamnya terdapat permainan-permainan olahraga... Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret Dermaga Pantai Marina, Batam diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Raja Ampat yang Mempesona 

Published on September 7, 2009 at 3:02pm By PasirPantai.com - Filed under Nusa Tenggara
Nusa Tenggara, : raja ampat tourNusa Tenggara, : wisata raja ampatNusa Tenggara, : raja ampat resortNusa Tenggara, : pulau pulau raja ampatNusa Tenggara, : diving di raja ampatNusa Tenggara, : raja-ampat

Foto-foto Pantai di Raja Ampat.. Read More

Keindahan Nusa Tenggara : Potret raja-ampat diatas, adalah isi dari artikel tentang Keindahan Pulau Rote tak kalah dengan Pulau Dekat Bali, yang termasuk dalam Kategori Nusa Tenggara.

Artikel Terbaru:

Pulau Bacan, Halmahera Selatan
Indonesia memang negeri yang kaya. Kekayaan tak hanya pada sumber daya alamnya, melainkan ...

Pantai Tanjung Taipa, Kendari
Manisnya beraneka jenis mangga bakal anda nikmati bila berkunjung ke pantai ini persis ...

Pantai APRA, Cianjur – Jawa
Namanya pantai APRA. Pantai ini terletak dekat dengan muara sungai Cisadea dan biasanya ...

Pantai Wai Ipa, Sula – Maluk
Kepulauan Maluku dan Maluku Utara banyak terdapat pantai-pantai indah dan cantik yang belum banyak ...

Gabung Yuk dengan Komunitas Pecinta Pantai Indonesia di FB, Klik Like:

Lokasi Pantai di Indonesia

Topik Populer

Advertisement:

Pantai Populer

Pantai Goa Cina, Malang – Jawa Timur
Pantai Karang Bolong, Serang – Ban
Tanjung Ringgit, Lombok – NTB
pantai Tanjung Karang, Palu – Sulawesi
Pulau Buton – Sulawesi Tenggara
Pantai Leli Pulau Rote – Seindah N
Pantai Natsepa Ambon
Pantai Surga, Lombok – NTB

Indek Artikel : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Indek Gambar : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z - 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Semua artikel pada web ini adalah hak cipta dari pasirpantai.com, atau sumber lain yang dicantumkan.
Semua gambar, foto dan video pada web ini adalah hak cipta dari pemiliknya.